Polisi Ungkap Ada Lebih Satu Korban dalam Kasus Dugaan Penganiayaan di Ponpes Gontor
PIKIRAN RAKYAT - Kasus dugaan penganiayaan santri asal Palembang, Sumatra Selatan, pertama kali terungkap dari unggahan pengacara kondang Hotman Paris di akun Instagram pribadinya.
Selanjutnya, Hotman Paris langsung meminta Kapolda Jawa Timur untuk melakukan penyelidikan atas pelaporan ibu tersebut atas kasus kematian anaknya. Baca Juga: Hari Ini Nasib Kombes Agus Nurpatria Diumumkan, Langgar Lebih dari Satu Pasal Bukan Cuma Rusak CCTV Meskipun jenazah sang putra sudah dipulangkan dan dimakamkan, namun sang ibu masih belum menerima dan ingin meminta keadilan atas kematian anaknya tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bohong pada Orang Tua Soal Sebab Tewasnya Santri, Pengasuh di Ponpes Gontor Akhirnya Minta Maaf - Pikiran-Rakyat.comPengasuh di Ponpes Gontor akhirnya meminta maaf usai berbohong soal penyebab tewasnya seorang santri.
Baca lebih lajut »
Ponpes Gontor Minta Maaf soal Tewasnya Santri Asal Sumatera Selatan, Kasus Hukum Tetap Berlanjut - Tribunnews.comPimpinan Ponpes Gontor meminta maaf atas kejadian meninggalnya seorang santri, AM, b=namun proses hukum tetap berjalan
Baca lebih lajut »
Ponpes Gontor Diduga Rekayasa Kematian Santri Asal Palembang Akibat Kekerasan | merdeka.comKuasa hukum keluarga AM, Titis Rachmawati menilai, kasus tersebut perlu disikapi dari berbagai sudut, baik hukum pidana maupun manajerial ketika terjadi tindak kekerasan di lingkungan pesantren. Terlebih, kematian korban diduga akibat tindak pidana.
Baca lebih lajut »
Saat Ponpes Gontor Bohongi Orangtua Santri yang Tewas, Awalnya Sebut Korban Meninggal Kelelahan, Ternyata DianiayaSantri Ponpes Gontor tewas dianiaya. Pihak Ponpes awalnya menyebut korban meninggal karena kelelahan.
Baca lebih lajut »
Aduan Tewasnya Santri ke Hotman Paris Berujung Pengakuan Ponpes GontorSetelah aduan sang ibu disuarakan Hotman Paris, Ponpes Gontor akhirnya mengakui ada santrinya asal Palembang yang meningagal diduuga karena dianiaya.
Baca lebih lajut »
Ponpes Gontor Akui Ada Penganiayaan Santri hingga Meninggal, Pelaku Dikeluarkan PermanenPolres Ponorogo saat ini melakukan penyelidikan kasus santri Pondok Modern Gontor yang tewas diduga dianiaya. Setidaknya, ada tujuh orang yang diperiksa Polres...
Baca lebih lajut »