Polisi Tangkap 6 Orang, Diduga Mau Buat Rusuh Saat Aksi Demo

Indonesia Berita Berita

Polisi Tangkap 6 Orang, Diduga Mau Buat Rusuh Saat Aksi Demo
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Polsi mengamankan sejumlah barang bukti, termasuk bahan peledak.

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Polda Metro Jaya membekuk enam orang yang diduga akan memancing kerusuhan dalam aksi unjuk rasa. Dalam penangkapan di Cipondoh, Kota Tangerang pada Sabtu, itu turut diamankan barang bukti berupa bahan peledak.

Kapolres Tangerang Kota, Kombes Pol Abdul Karim mengonfirmasi penangkapan tersebut. Hanya saja, pihaknya hanya menyediakan perbantuan saja. Sedangkan penangkapan dilakukan langsung oleh Polda Metro Jaya dan Densus 88. Baca Juga "Polres hanya back up. Semua giat dilakukan oleh Jatanras Krimum PMJ dan Densus 88. Kami juga tidak diperbolehkan untuk mengambil dokumentasi," katanya pada wartawan, Ahad .

Inisial keenam orang yang ditangkap ialah AB, S, YF, AU, OS dan SS. Diduga salah satu di antara mereka merupakan dosen Institut Pertanian Bogor . Belum ada konfirmasi perihal dalam aksi unjuk rasa mana bahan peledak itu akan digunakan. Sebelumnya, beredar informasi hasil pelaksanaan penangkapan terhadap Tersangka Tindak pidana membuat, menguasai, membawa, menyimpan, mengangkut, menyerahkan dan atau berusaha menyerahkan bahan peledak, sebagaimana dimaksud dalam pasal 1 ayat Undang-Undang Darurat No. 12 tahun 1951.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Polisi Benarkan Penangkapan 6 Orang, Diduga Rencanakan Kerusuhan Gunakan Bahan PeledakPolisi Benarkan Penangkapan 6 Orang, Diduga Rencanakan Kerusuhan Gunakan Bahan PeledakProses penangkapan dilakukan oleh jajaran Polda Metro Jaya di wilayah Tangerang.
Baca lebih lajut »

Selain Putri Sri Bintang, Polisi Juga Tangkap 1 Orang Lagi Terkait NarkobaSelain Putri Sri Bintang, Polisi Juga Tangkap 1 Orang Lagi Terkait NarkobaPolisi menangkap Lea, putri dari aktivis Sri Bintang Pamungkas terkait penyalahgunaan narkoba. Polisi juga menangkap satu orang lainnya. Siapakah itu? Narkoba
Baca lebih lajut »

Diduga Jadi Korban Kekerasan Polisi Saat Demo, Tiga Mahasiswa Masih Dirawat di RSDiduga Jadi Korban Kekerasan Polisi Saat Demo, Tiga Mahasiswa Masih Dirawat di RSMahasiswa berinisial A dan IB dirawat di Rumah Sakit Jakarta. Sementara mahasiswa berinisial FA dirawat di Rumah Sakit Pelni.
Baca lebih lajut »

Diduga Terbitkan 8 SK Palsu Gubernur, 2 ASN Pemprov Babel Ditangkap PolisiDiduga Terbitkan 8 SK Palsu Gubernur, 2 ASN Pemprov Babel Ditangkap PolisiKeduanya ditahan setelah diduga menipu puluhan warga dengan menjanjikan pengangkatan pegawai di lingkungan Pemprov Kepulauan Bangka Belitung.
Baca lebih lajut »

Ibu rumah tangga ditangkap polisi karena diduga membunuh bayinyaIbu rumah tangga ditangkap polisi karena diduga membunuh bayinyaYN (20) ibu muda asal Kampung Cisuren, Desa Sukanagalih, Kecamatan Takokak, Cianjur, Jawa Barat, ditangkap polisi karena diduga telah membunuh anak kandungnya ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-15 10:47:14