Pascagempa magnitudo 6,8 yang mengguncang di Ambon, Maluku pada Kamis, (26/9), Palang Merah Indonesia (PMI) menghibur anak korban bencana tersebut melalui ...
Tim PSP PMI Provinsi Maluku saat menghibur anak-anak korban bencana yang mengungsi di wilayah Maluku Tengah.
Menurut dia, dalam kegiatan ini pihaknya melakukan penjangkauaan kepada pengungsi anak-anak dengan mengajak mereka melakukan permainan siaga bencana melalui media edukasi permainan yang sudah disiapkan. "Tim PSP juga sudah melakukan berbagai kegiatan bersama anak-anak dalam bentuk aktivitas yang menyenangkan seperti menggambar bersama, perlombaan hinggga aktivitas olah raga dan bernyanyi," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bupati Maluku Tengah: Trauma Anak-anak Korban Gempa Harus DipulihkanBanyak anak-anak yang berada di tenda-tenda pengungsian merasa trauma dengan bencana gempa.
Baca lebih lajut »
Korban Meninggal Gempa Maluku Bertambah Jadi 31 OrangKorban gempa bumi Maluku bertambah menjadi 31 jiwa, sementara jumlah korban luka berjumlah 179 jiwa.
Baca lebih lajut »
Pastikan Kebutuhan Korban Gempa, Mensos Kunjungi MalukuKemensos juga menyiapkan santunan ahli waris 30 orang korban meninggal.
Baca lebih lajut »
Polda Maluku Kerahkan Tenaga Medis dan 2 Truk Sembako untuk Korban GempaBerbagai kebutuhan pokok termasuk makanan dan minuman serta susu untuk bayi didistribusikan menggunakan dua truk milik Polda Maluku. _ Regional
Baca lebih lajut »