Ketua MPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) menyampaikan bahwa jajaran pimpinan MPR berencana bertemu mantan presiden RI dan pasangan kandidat presiden dan wakil ...
Ketua MPR Bambang Soesatyo usai memimpin rapat pimpinan MPR di Gedung Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu.
Jakarta - Ketua MPR Bambang Soesatyo menyampaikan bahwa jajaran pimpinan MPR berencana bertemu mantan presiden RI dan pasangan kandidat presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto-Sandiaga Uno sebelum pelantikan Joko Widodo dan Ma’ruf Amin digelar. “Sebelum tanggal 20 Oktober 2019, kami juga akan mengunjungi dan mendatangi tidak hanya pak Jokowi dan pak Ma’ruf Amin, tapi juga kandidat presiden pak Prabowo Subianto dan pak Sandiaga Uno, juga mantan presiden ibu Megawati dan pak Susilo Bambang Yudhoyono ,” kata Bamsoet di Jakarta, Rabu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Revisi UU MD3 dan Pimpinan MPR, Potret Pragmatisnya Politisi KitaPimpinan MPR direvisi, dari 7 menjadi 10. Potret terang benderang betapa pragmatisnya politisi kita.
Baca lebih lajut »
MPR gelar Rapim putuskan pembagian tugas pimpinanKetua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan lembaganya akan menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) MPR RI pada Rabu (9/10) untuk memutuskan pembagian tugas sembilan ...
Baca lebih lajut »
MPR agendakan pembahasan tugas pimpinanKetua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Bambang Soesatyo mengatakan, pihaknya mengagendakan pembahasan pembagian tugas dan bidang pimpinan MPR untuk ...
Baca lebih lajut »
Ini Tugas 10 Pimpinan MPR Periode 2019-2024 | Republika OnlinePelaksanaan wewenang dan tugas MPR sesuai dengan UUD NKRI tahun 1945.
Baca lebih lajut »
10 Pimpinan MPR Berbagi Tugas, Ini Rinciannya...Ada yang bertugas sebagai koordinator sosialisasi empat pilar, penyerapan aspirasi, hingga evaluasi ketetapan MPR.
Baca lebih lajut »