Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Jumat (19/8/2022) berpotensi menguji area 7.200.
diperkirakan berpeluang melanjutkan penguatannya untuk membentuk wave v dari wave dari wave [x] pada label hitam atau wave pada label merah.Hal tersebut berarti, IHSG berpeluang untuk menguji area 7,200-7,228. Namun demikian cermati support di 7,080, apabila break dari level tersebut diperkirakan IHSG akan mengarah ke 7,063 terlebih dahulu.
Sentimen tersebut mulai dari kembali turunnya harga beberapa komoditas seperti Nikel yang turun di hari keempat sebesar 0,85 persen, sehingga selama 4 hari turun 8,27 persen.Lalu CPO turun di hari ketiga sebesar 2,04 persen, sehingga selama 3 hari turun 7,19 persen dan emas yang turun di hari ketiga sebesar 0,23 persen, sehingga selama 3 hari turun 2,59 persen.
Di lain pihak, lanjut dia, katalis yang mendorong IHSG untuk bertahan di area positif muncul mulai dari tipisnya kenaikan indeks DJIA sebesar 0,06 persen, EIDO menguat tipis sebesar 0,09 persen, serta reboundnya harga minyak sebesar 3,54 persen dan kembali bertengger di level US$90-an, serta rebound-nya harga Timah sebesar 0,24 persen di tengah turunnya yield Obligasi AS segala tenor.
Tercatat, 274 saham menguat, 236 saham melemah dan 187 saham bergerak stagnan. Kapitalisasi pasar terpantau pada posisi Rp9.377,30 triliun. PT Hetzer Medical Indonesia Tbk. terpantau menjadi saham dengan kenaikan terbesar pada hari ini setelah menguat 20,42 persen ke Rp342.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Subsidi Rumah Rakyat Ditambah, Angin Segar bagi Emiten PropertiPeningkatan anggaran subsidi rumah rakyat bias mendorong kinerja saham Indeks Properti (IDXPROPERTY).
Baca lebih lajut »
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Rebound ke 7200?Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi menguji area 7.200. Simak rekomendasi saham untuk hari ini.
Baca lebih lajut »
Prediksi IHSG Terbelah, Cek Rekomendasi Saham Hari IniPrediksi sejumlah analis terbelah terkait pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan melanjutkan penguatan Kamis (18/8/2022) hari ini.
Baca lebih lajut »
IHSG Menguat 0,7%, TLKM dan BUMI Cuan BanyakIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,74% ke kisaran 7.186,55 pada penutupan perdagangan hari ini, Kamis (18/8/2022).
Baca lebih lajut »
IHSG Siap Lanjutkan Tren Positif, Simak Rekomendasi Saham Artha SekuritasIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan menguat pada Kamis (18/8/2022), didukung musim rilis kinerja emiten per semester I/2022.
Baca lebih lajut »
IPM Indonesia: Barat dan Timur Terpaut Satu DekadeWilayah bagian barat dan timur Indonesia menunjukkan perbedaan mencolok dari sisi indeks pembangunan manusia. Perlu komitmen bersama untuk memperpendek kesenjangan antara kedua wilayah tersebut. Riset AdadiKompas
Baca lebih lajut »