Peningkatan anggaran subsidi rumah rakyat bias mendorong kinerja saham Indeks Properti (IDXPROPERTY).
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Pemerintah menambah porsi alokasi subsidi untuk perumahan rakyat pada APBN 2023. Hal ini bisa menjadi katalis positif untuk saham dalam indeks properti.
“Karena kita Indonesia sudah mengalami surplus masyarakat berpenghasilan rendah [MBR] karena pandemi Covid-19. Tapi dengan kenaikan komoditas, jadi anggaran APBN bisa lebih fleksibel untuk mengarahkan stimulus agar lebih tepat sasaran,” kata Nafan kepada Bisnis, Kamis . Dengan adanya penambahan anggaran untuk rumah subsidi menjadi Rp34,2 triliun atau naik 17,5 persen tahun depan, sektor properti akan menyambut positif program subsidi tersebut, karena akan berpeluang mendorong kinerja marketing sales.
Meskipun ada ruang bagi Bank Indonesia untuk normalisasi kebijakan, atau adjustment 7DRR, selama inflasi masih dijaga stabil dan suku bunga di Tanah Air masih tergolong rendah dan BI tidak agresif semestinya sektor properti bisa lanjut tumbuh lebih tinggi lagi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Prediksi IHSG Terbelah, Cek Rekomendasi Saham Hari IniPrediksi sejumlah analis terbelah terkait pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan melanjutkan penguatan Kamis (18/8/2022) hari ini.
Baca lebih lajut »
Di MPR Presiden Jokowi Ungkap Korupsi Jadi Prioritas Utama, Akademisi Ingatkan soal Pelemahan KPKDosen Hukum Tata Negara Fakultas Hukum Universitas Andalas, Feri Amsari mengingatkan indeks persepsi korupsi di Pemerintahan Joko Widodo pernah turun tiga poin.
Baca lebih lajut »
IPM Indonesia: Barat dan Timur Terpaut Satu DekadeWilayah bagian barat dan timur Indonesia menunjukkan perbedaan mencolok dari sisi indeks pembangunan manusia. Perlu komitmen bersama untuk memperpendek kesenjangan antara kedua wilayah tersebut. Riset AdadiKompas
Baca lebih lajut »
IHSG Menguat 0,7%, TLKM dan BUMI Cuan BanyakIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,74% ke kisaran 7.186,55 pada penutupan perdagangan hari ini, Kamis (18/8/2022).
Baca lebih lajut »
Bursa Eropa Menguat Bangun Momentum, Upah Inggris TurunIndeks Stoxx 600 di bursa Eropa naik 0,2%, dengan sektor sumber daya dasar menguat 3,4% memimpin kenaikan.
Baca lebih lajut »
IHSG Siap Lanjutkan Tren Positif, Simak Rekomendasi Saham Artha SekuritasIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan menguat pada Kamis (18/8/2022), didukung musim rilis kinerja emiten per semester I/2022.
Baca lebih lajut »