Pemerintah pusat melalui juru bicara percepatan penanganan virus Corona atau Covid-19, Achmad Yurianto membeberkan data pasien positif Corona di Indonesia sudah mencapai 10.551 orang.
Dari 10.551 orang ini terbanyak berada di DKI Jakarta, yakni 4.317 pasien. Data ini merupakan kumulatif hingga 1 Mei 2020 hingga pukul 12.00 WIB.Data yang dikeluarkan pemerintah pusat ini berbeda dengan data yang dikeluarkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Pemprov DKI melalui website corona.jakarta.go.id menyebut pasien positif Corona di DKI Jakarta sebanyak 4.283. Artinya lebih sedikit 34 pasien dibanding data yang dikelurkan pusat.
Sementara untuk kasus meninggal, pemprov DKI menyebut sebanyak 393 kasus. Sementara pusat mengeluarkan data kasus meninggal di DKI Jakarta 375 kasus. Pria yang akrab disapa Yuri ini menyampaikan, pencatatan data menjadi hal yang mendasar dalam menangani pandemi virus corona Covid-19 di seluruh dunia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi Kembali Minta Pusat dan Daerah Satu Visi Lawan Corona |Republika OnlinePresiden Jokowi kembali meminta pemeritah pusat dan daerah satu visi lawan corona.
Baca lebih lajut »
Simpang Siur Data Pasien CoronaEko, tokoh masyarakat salah satu kampung di Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta segera melakukan koordinasi dengan warga, ketika mendengar salah satu tetangga mereka, T, dinyatakan meninggal pada suatu
Baca lebih lajut »
Data Corona 29 April: ODP Lebih dari 220 Ribu, PDP 21 RibuData yang dipegang pemerintah hari ini terjadi lonjakan ODP sebanyak 8.106 orang dibanding sehari sebelumnya, sementara PDP meningkat 1.225 orang dari kemarin.
Baca lebih lajut »
Data Corona di Indonesia 30 April: PDP 21.827 Orang, 230.411 ODPPemerintah mengumumkan data pasien dalam pengawasan PDP dan ODP Corona di Indonesia. Per hari ini, jumlah PDP bertambah menjadi 21.827 orang dan ODP menjadi 230.411 orang. CoronaUpdate VirusCorona
Baca lebih lajut »
KPK Awasi Dana Bansos Saat Corona, Minta Data Transparan untuk Publik'Bansos kita awasi, penganggaran kita awasi, bantuan pihak ketiga juga kita awasi,' kata Ketua KPK Firli Bahuri. KPK Bansos
Baca lebih lajut »
VIDEO: Keterbukaan Data Corona Indonesia yang RapuhPresiden Jokowi mulanya mengklaim semua data korban virus corona di Indonesia dipaparkan secara terbuka, tidak ada yang ditutupi.
Baca lebih lajut »