Penyuntikan Vaksin Booster untuk Tenaga Kesehatan Resmi Dimulai via tribunnews
FKUIPelaksanaan vaksinasi ini ditinjau langsung oleh Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin dan Wakil Menteri Kesehatan dr. Dante Saksono Harbuwono.
Menkes Budi mengatakan, vaksinasi hari ini diikuti para senior Guru Besar dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia. “Harapan kami kalau para senior ini yakin untuk bisa menerima vaksin booster atau vaksin yang ketiga dengan Moderna ini, seharusnya para juniornya, murid-muridnya juga bisa mengikuti dengan segera. Jadi harapan saya segera para Nakes ini diberikan booster yang ketiga untuk bisa melindungi mereka sehingga mereka bisa bekerja dengan lebih tenang,” katanya usai meninjau pelaksanaan vaksinasi di RSCM.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Puan: Vaksin Gotong Royong Individu Tak Boleh Kurangi Hak Rakyat Peroleh Vaksin Gratis
Baca lebih lajut »
Indonesia Terima Tambahan 1,5 Juta Vaksin Moderna dan 1,1 Juta Vaksin AstrazenecaIndonesia mendapatkan vaksin Moderna tahap kedua dari pemerintah Amerika Serikat dan tahap kedua vaksin Astrazeneca dari pemerintah Jepang.
Baca lebih lajut »
Ahli: Semua Vaksin Efektif Cegah Covid-19 Parah, Lebih Baik daripada Tidak VaksinOrang yang sudah divaksinasi masih berpotensi terinfeksi Covid-19, dan infeksi tersebut kebanyakan ringan. Ini menandakan semua vaksin efektif.
Baca lebih lajut »
Diskriminasi Vaksin Covid-19 di Uni Eropa, Tidak Semua yang Sudah Vaksin Bisa Melancong ke SanaSeorang dokter yang telah menerima vaksin yang diproduksi di India tidak bisa berlibur ke Eropa karena vaksinnya tidak disetujui Uni Eropa.
Baca lebih lajut »
Bolehkah vaksin PCV diberikan berbarengan vaksin lain?Guru Besar Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran Prof. Dr. Cissy B. Kartasasmita mengatakan bahwa Pneumococcal Conjugate Vaccine (PVC) untuk ...
Baca lebih lajut »
Vaksin Pfizer Kantongi Izin BPOM, Efikasi Vaksin pada Remaja Capai 100 PersenVaksin Pfizer akhirnya kantongi izin BPOM dan segera digunakan di Indonesia. Vaksin ini efektif 100 persen melindungi dari Covid-19 pada remaja.
Baca lebih lajut »