Pemprov DKI Jakarta memastikan stok beras di Ibu Kota hingga saat ini mencapai 819 ribu ton sehingga aman untuk memenuhi kebutuhan komoditas itu hingga sekitar sembilan bulan mendatang.
Pedagang menata kebutuhan pokok di salah satu toko kelontong di Jakarta Selatan, Rabu ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta WigunaJakarta -
Ia menambahkan pemerintah memiliki program Ketersediaan Pangan dan Stabilisasi Harga dengan harga beras eceran tertinggi mencapai Rp8.900 per kilogram. Berdasarkan rapat pengendalian inflasi menjelang Natal dan Tahun Baru pada Selasa , Pemprov DKI menyebutkan jenis beras yang mengalami kenaikan harga yakni beras medium IR III.
Kelompok masyarakat tertentu itu di antaranya pemegang Kartu Pekerja Jakarta, Kartu Jakarta Pintar Plus, lansia Jakarta, penyandang disabilitas, penghuni rumah susun, hingga guru-guru honorer.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemprov DKI Jakarta: Pemagaran Tebet Eco Park untuk Menjaga Vegetasi Tumbuhan | merdeka.comPemagaran dilakukan berdasarkan hasil evaluasi terhadap kondisi taman dengan memperhatikan masukan pengunjung selama masa uji coba pembukaan taman itu pada Juni 2022.
Baca lebih lajut »
Sambut Perayaan Natal, Pemprov DKI Gelar Christmas Carol di Tiga Titik di JakartaUntuk menyambut natal, kegiatan Christmas Carol sudah dimulai sejak tanggal 19-23 Desember 2022 di tiga lokasi.
Baca lebih lajut »
Pemprov DKI Jakarta Siapkan 41 Kapal untuk Perayaan Tahun Baru di Kepulauan SeribuPemerintah provinsi DKI Jakarta kembali mengadakan perayaan tahun baru menyambut 2023 setelah tahun lalu tidak ada pesta perayaan.
Baca lebih lajut »
Heru Budi Serahkan soal Pejabat DKI Punya Banyak Tanah ke Inspektorat DaerahHeru Budi lantas menyarankan informasi soal pejabat DKI punya banyak tanah ditanyakan ke Inspektorat DKI Jakarta.
Baca lebih lajut »
Di Tengah Polemik Meikarta, Bank Nobu Rights Issue 681,81 Juta Lembar SahamBank Nobu akan menerbitkan sebanyak-banyaknya 681.819.174 saham baru.
Baca lebih lajut »
Heru Budi Lempar ke Inspektorat soal Pejabat Pemprov DKI Miliki Puluhan Bidang Tanah | merdeka.comAlex juga mengatakan, hal tersebut membuat harga tanah semakin mahal. Sebab, tanah-tanah hanya dikuasai oleh pihak-pihak tertentu.
Baca lebih lajut »