Pemerintah menaruh perhatian lebih atas penanganan COVID-19 di Nangroe Aceh Darussalam. PandemiCOVID-19
jpnn.com, JAKARTA - Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmito menyebut pemerintah menaruh perhatian lebih atas penanganan virus Corona di Nangroe Aceh Darussalam. Pasalnya, pemerintah menemukan peningkatan signifikan jumlah kasus COVID-19 di Nangroe Aceh Darussalam sejak 26 Juli hingga 2 Agustus 2020. Pada periode tersebut, kasus COVID-19 di Aceh tercatat sebanyak 259 kasus. Sementara itu, kasus sebelum 26 Juli tercatat 21 orang.
Wiku menjelaskan, akibat kenaikan kasus secara signifikan, beberapa kabupaten atau kota naik status. Dari sebelumnya daerah tidak terdampak Covid-19 menjadi risiko rendah penularan. "Dari sini terlihat ada satu kabupaten atau kota yang beralih dari tidak terdampak menjadi resiko rendah, dan ada satu kabupaten kota yang tidak ada kasus menjadi ke risiko rendah atau ada kasus," ungkap dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Satgas COVID-19 jelaskan beberapa potensi penyebab kematian COVID-19Salah satu penyebab kematian pasien COVID-19 adalah penanganan yang terlambat karena pasien masuk ke rumah sakit sudah dalam kondisi memburuk, sebut Satgas.
Baca lebih lajut »
Satgas Covid-19 :Waktu Berakhirnya Covid-19 tak Bisa DiprediksiWiku meminta semua pihak bahu membahu memerangi virus menular covid-19 itu. Kuncinya ialah dengan mematuhi protokol kesehatan ditiap aktivitas di luar rumah.
Baca lebih lajut »
Jubir satgas COVID-19: Ada 208 kandidat vaksin COVID-19Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menyatakan hingga saat ini ada 208 kandidat vaksin COVID-19 di berbagai tahapan yang sedang dikembangkan oleh berbagai negara. Vaksin COVID19
Baca lebih lajut »
Kasus Covid-19 di Dunia Tembus 19 JutaData kasus Covid-19 di dunia sudah mencapai 19.005.306 setelah adanya penambahan kasus baru pada hari ini sebanyak 39.908
Baca lebih lajut »
Satgas Peringatkan Covid-19 di Aceh Meningkat |Republika OnlineCovid-19 di Provinsi Aceh meningkat dari 21 kasus menjadi 259 kasus
Baca lebih lajut »
Johan PDIP Sentil Pemerintah soal Pola Komunikasi Covid-19Eks Jubir Presiden yang kini anggota Komisi II DPR RI dari fraksi PDIP, Johan Budi, mengkritik ketidakkompakan dan blunder pernyataan Covid-19 oleh pemerintah.
Baca lebih lajut »