Satgas Peringatkan Covid-19 di Aceh Meningkat |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Satgas Peringatkan Covid-19 di Aceh Meningkat |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Covid-19 di Provinsi Aceh meningkat dari 21 kasus menjadi 259 kasus

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Juru Bicara Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito meminta kepala daerah Provinsi Aceh untuk meningkatkan perhatiannya terhadap penanganan Covid-19. Hal ini menyusul temuan kasus pada 26 Juli hingga 2 Agustus.

“Di sini terlihat ada 1 kabupaten kota yang beralih dari tidak terdampak menjadi resiko rendah dan ada 1 kabupaten kota juga yang tidak ada kasus menjadi ke risiko rendah atau ada kasus,” ujar dia. Selain itu, delapan kabupaten dan kota di Provinsi Aceh juga mengalami peningkatan kasus dari risiko rendah berubah menjadi risiko sedang. Tercatat pula tiga kabupaten kota yang tidak terdampak menjadi daerah risiko sedang.Karena itu, ia meminta agar pemerintah daerah meningkatkan koordinasinya dengan satgas daerah dan satgas Covid-19 nasional. Sehingga kondisi kasus Covid-19 di Aceh semakin terkendali.

“Mohon kami bisa berkoordinasi sehingga kondisinya bisa menjadi lebih baik lagi menjadi banyak yang berwarna hijau untuk daerah Provinsi Aceh,” ungkap dia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Satgas COVID-19 jelaskan beberapa potensi penyebab kematian COVID-19Salah satu penyebab kematian pasien COVID-19 adalah penanganan yang terlambat karena pasien masuk ke rumah sakit sudah dalam kondisi memburuk, sebut Satgas.
Baca lebih lajut »

Satgas Covid-19 :Waktu Berakhirnya Covid-19 tak Bisa DiprediksiSatgas Covid-19 :Waktu Berakhirnya Covid-19 tak Bisa DiprediksiWiku meminta semua pihak bahu membahu memerangi virus menular covid-19 itu. Kuncinya ialah dengan mematuhi protokol kesehatan ditiap aktivitas di luar rumah.
Baca lebih lajut »

Jubir satgas COVID-19: Ada 208 kandidat vaksin COVID-19Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menyatakan hingga saat ini ada 208 kandidat vaksin COVID-19 di berbagai tahapan yang sedang dikembangkan oleh berbagai negara. Vaksin COVID19
Baca lebih lajut »

Satgas Ungkap Potensi Penyebab Kematian Kasus Covid-19 |Republika OnlineSatgas Ungkap Potensi Penyebab Kematian Kasus Covid-19 |Republika OnlineBeban ganda hingga terlambat ditangani sebabkan kematian Covid-19.
Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 di Dunia Tembus 19 JutaKasus Covid-19 di Dunia Tembus 19 JutaData kasus Covid-19 di dunia sudah mencapai 19.005.306 setelah adanya penambahan kasus baru pada hari ini sebanyak 39.908
Baca lebih lajut »

Satgas Klaim Angka Kematian Covid-19 Tren Menurun, Kini 4,68 PersenSatgas Klaim Angka Kematian Covid-19 Tren Menurun, Kini 4,68 PersenBerdasarkan kajian Satgas per 4 Agustus 2020, kasus kematian nasional 4,68 persen.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 10:29:45