Pemerintah diminta perlu membuat kebijakan tegas untuk memutus mata rantai penularan virus Covid-19 khususnya lewat transportasi laut
Liputan6.com, Jakarta - Selama pandemi Covid-19 di Indonesia masih berlangsung, Menteri Perhubungan ad interim, Luhut Binsar Pandjaitan diminta untuk menghentikan sementara operasional kapal penumpang untuk mencegah penyebaran virus Covid-19 lebih luas.
Menurutnya Siswanto, pemerintah harus belajar dari kejadian di beberapa kapal pesiar dan kapal perang Amerika Serikat yang pelautnya tertular virus corona. Oleh karena itu, harus dilakukan antisipasi dengan menghentikan sementara operasional kapal penumpang. 2 dari 2 halamanKarantina Kapal PelniSebelumnya, PT Pelayaran Nasional Indonesia atau Pelni mengkarantina KM Lambelu setelah 26 awak kapalya positif Corona.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PGI: Gereja yang Kosong Bisa Digunakan untuk Isolasi Pasien CoronaGereja-gereja diminta sigap membantu masyarakat dan pemerintah untuk menghadapi dampak akibat wabah corona.
Baca lebih lajut »
Pelni Mengaku Akan Rugi karena Virus Corona Tahun IniPelni menyebut kerugian akan dipicu kebijakan pembatasan penumpang yang dilakukan demi menghentikan penyebaran virus corona.
Baca lebih lajut »
Tumpukan Penumpang KRL saat Pembatasan PenumpangPenumpukan Penumpang KRL di Stasiun Bogor tersebut akibat pembatasan jumlah penumpang saat penerapam PSBB guna cegah virus corona.
Baca lebih lajut »
Moda Transportasi yang Dibatasi Demi Tekan Mudik Saat CoronaPemerintah menerapkan aturan pembatasan operasional moda transportasi demi menekan arus mudik di tengah bencana nasional corona.
Baca lebih lajut »
IDI Minta Pemerintah Tegas Batasi Pergerakan Warga Cegah CoronaSalah satu daerah yang patut dijadikan contoh dalam upaya pencegahan penyebaran Covid-19, yakni Yogyakarta.
Baca lebih lajut »
Cegah Corona, Kedatangan Kapal KM Kelud di Belawan Dilakukan Protokol KesehatanKapal KM Kelud milik PELNI, tiba di pelabuhan Belawan dilakukan protokol kesehatan oleh petugas KKP kelas 1 Medan di Belawan....
Baca lebih lajut »