Laporan Kantor Komisariat Tinggi PBB untuk Hak Asasi Manusia kondisi di Myanmar terlalu berbahaya bagi pemulangan secara aman dan bermartabat ratusan ribu pengungsi Rohingya yang lari ke Cox\u0027s Bazar,
Laporan Kantor Komisariat Tinggi PBB untuk Hak Asasi Manusia kondisi di Myanmar terlalu berbahaya bagi pemulangan secara aman dan bermartabat ratusan ribu pengungsi Rohingya yang lari ke Cox's Bazar, Bangladesh, untuk menghindari kekerasan dan penganiayaan di negara mereka. Laporan itu disampaikan Rabu kepada Dewan Hak Asasi Manusia PBB.
Wakil Komisaris Tinggi Hak Asasi Manusia Kate Gilmore menyerahkan laporan itu kepada dewan HAM PBB. Ia mengatakan Muslim Rohingya di negara bagian Rakhine menghadapi diskriminasi serius dan berlanjut serta pelanggaran sistematis terhadap hak-hak dasar dan kebebasan mereka. Ia mengatakan Muslim Rohingya tidak diberi akses pada layanan mendasar kesehatan, pendidikan dan pekerjaan. Ia mengatakan banyak yang telah dilucuti dari properti dan dokumen identitas mereka, pada dasarnya membuat mereka tanpa kewarganegaraan.
Duta Besar Myanmar untuk PBB di Jenewa Kyaw Moe Tun mengatakan kesadaran hak asasi manusia dipromosikan di seluruh negaranya. Ia menyebut laporan PBB itu menyesatkan, tidak lengkap, dan penuh dengan tuduhan yang tidak bisa diverifikasi dan menyimpang dari kebenaran.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kepala HAM PBB Kecam Kondisi Penahanan Migran di ASKomisioner Tinggi PBB urusan HAM, Michelle Bachelet, mengecam kondisi penahanan para pengungsi dan migran di perbatasan selatan AS.
Baca lebih lajut »
PBB Membenarkan Iran Lampaui Batas Pengayaan UraniumBadan atom PBB telah mengkonfirmasi bahwa Iran telah melampaui batas pengayaan uranium yang dijabarkan dalam kesepakatan nuklir 2015. Badan Energi Atom Internasional mengatakan para inspekturnya mem
Baca lebih lajut »
PBB Minta Indonesia Bantu Pengungsi Bisa Dapat PemasukanBanyak pengungsi yang terpaksa menggelandang dan mengharapkan bantuan warga Indonesia karena tidak mempunyai pemasukan.
Baca lebih lajut »
PBB Kecam Pelanggaran HAM di Jammu dan KashmirBadan PBB melaporkan terdapat pelanggaran HAM di Jammu dan Kashmir.
Baca lebih lajut »
Pemkot Palembang Berikan Diskon PBB 20 hingga 100 PersenPemerintah Kota (Pemkot) Palembang akhirnya merevisi kenaikan tarif nilai jual objek pajak (NJOP) yang menyebabkan tagihan...
Baca lebih lajut »
Hak Pendidikan Pengungsi Terbatas Bukan DilarangPersoalan pengungsi merupakan kewenangan dari Badan Komisi Tinggi PBB, UNCHR.
Baca lebih lajut »