Pasien pertama Neuralink berhasil menggerakkan mouse dan bermain catur hanya dengan menggunakan chip yang tertanam di otaknya.
Ilustrasi. Momen itu disiarkan secara langsung oleh Neuralink, perusahaan neuroteknologi milik miliarder Elon Musk, di media sosial X . Dalam siaran langsung itu, terlihat pasien dapat bermain catur dan Civilization VI dengan 'telepati' pada durasi yang lama, bahkan sampai sekitar delapan jam.
Dalam video tersebut, Arbaugh menjelaskan setelah menerima implan dia harus belajar bagaimana membedakan gerakan yang dibayangkan versus gerakan yang dicoba untuk belajar mengendalikan kursor di layar."Saya akan mencoba untuk menggerakkan, katakanlah, tangan kanan saya ke kiri, ke depan, ke belakang. Dan dari sana, saya rasa menjadi intuitif bagi saya untuk mulai membayangkan kursor bergerak," lanjutnya.
"Ini tidak sempurna dan menurut saya kita mengalami beberapa masalah. Ada banyak pekerjaan yang harus diselesaikan, namun hal Neuralink telah mengubah hidup saya," ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Video Pasien Chip Otak Elon Musk Main Catur Pakai 'Telepati'Pasien Neuralink diperlihatkan menggerakan mouse dan bermain catur di komputer menggunakan sinyal otak.
Baca lebih lajut »
6 Jenis Ikan Bermanfaat untuk Otak, Bantu Cegah Penuaan OtakManfaat ikan untuk otak berhubungan dengan omega 3, yang sangat penting bagi fungsi dan perkembangan otak normal di semua tahap kehidupan.
Baca lebih lajut »
Pasien Pertama Implan Otak Neuralink Bisa Gerakkan Kursor Komputer dengan Kekuatan PikiranSetelah mengumumkan keberhasilan dalam uji klinis implan otak terhadap pasien manusia pada awal tahun ini, perusahaan milik Elon Musk, Neuralink,
Baca lebih lajut »
Gaza-Palestina: ‘Kami terpaksa membiarkan pasien-pasien menjerit selama berjam-jam’Dokter-dokter dari berbagai penjuru Gaza bercerita mengenai bagaimana mereka terpaksa mengoperasi pasien tanpa anestesi,harus menolak pasien dengan kondisi kronis,dan merawat luka yang membusuk dengan peralatan medis seadanya.
Baca lebih lajut »
Mitigasi Bencana, BPBD Jawa Timur Lakukan Aksi Tanam PohonUpaya mitigasi bencana melalui gerakan tanam pohon yang dilakukan BPBD Jatim secara kolaboratif terus berlanjut.
Baca lebih lajut »