Omicron Masuk RI Saatnya Borong Emas? Awas 'Ketinggalan Kereta'

Indonesia Berita Berita

Omicron Masuk RI Saatnya Borong Emas? Awas 'Ketinggalan Kereta'
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Harga emas menunjukkan peningkatan setelah Indonesia mengumumkan kasus pertama COVID-19 varian Omicron di Wisma Atlet, Jakarta pada Kamis 16 Desember.

Sedangkan masyarakat yang ingin membeli emas, dia menilai sekarang adalah waktunya, kenapa? dia mencontohkan ketika terjadi pandemi COVID-19 secara tiba-tiba, itu telah mengangkat"Misalnya momentum hari ini dimanfaatkan oleh pelaku pasar yang belum mengoleksi ya. Ini kesempatan untuk mengoleksi karena pada saat Omicron tahun 2021 ini terus menyebar, karena penyebarannya 70 kali , kemudian perang terjadi di Ukraina ini akan imbasnya harga masih akan kembali terbang," jelasnya.

Faktor-faktor di atas, lanjut dia dapat membuat dolar AS kembali menguat. Imbasnya rupiah bisa melemah di atas Rp 14.600. Jika itu terjadi maka yang diuntungkan adalah logam mulia sehingga masyarakat akan terdorong untuk mengoleksi logam mulai sebagai safe haven. Bahkan menurutnya harga emas yang sekarang berkisar US$ 1.800 bisa naik lagi ke US$ 2.000 per troy ons dengan berbagai faktor yang mungkin saja terjadi, bukan semata hanya munculnya COVID-19 varian Omicron.

"Saat yang tepat untuk melakukan pembelian karena bisa terjadi di tahun 2022 akan ke US$ 1.923, kalau tembus ke US$ 2.000-an, kesempatan ini yang harusnya dimanfaatkan oleh para masyarakat terutama orang yang memang suka melakukan investasi di logam mulai," tambah Ibrahim.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Omicron Redupkan Permintaan, Harga Minyak Turun |Republika OnlineOmicron Redupkan Permintaan, Harga Minyak Turun |Republika OnlinePembatasan aktivitas akan berdampak pada berkurangnya permintaan bahan bakar.
Baca lebih lajut »

Mobil MPV Andalan Keluarga Indonesia, Cek Harga Toyota New Kijang Innova di Jateng dan DIYMobil MPV Andalan Keluarga Indonesia, Cek Harga Toyota New Kijang Innova di Jateng dan DIYTRIBUNJUALBELI.COM - Mobil MPV keluarga Toyota Kijang Innova rupanya masih mendominasi pilihan masyarakat Indonesia. Hal ini bisa dilihat dari unitnya…
Baca lebih lajut »

Harga Telur Ayam di Kota Malang Mulai Membaik |Republika OnlineHarga Telur Ayam di Kota Malang Mulai Membaik |Republika OnlineKenaikan harga ini diharapkan bisa menutupi kerugian peternak.
Baca lebih lajut »

Proyeksi Harga Batu Bara Meningkat, Perusahaan Angkut Bersiap Tingkatkan Kualitas PelayananProyeksi Harga Batu Bara Meningkat, Perusahaan Angkut Bersiap Tingkatkan Kualitas PelayananBESS bersinergi dengan pelabuhan khusus batu bara, dengan menyediakan kemudahan bagi konsumen untuk dapat mengangkut batu bara ke tujuan.
Baca lebih lajut »

Cabai Rawit Tembus Rp100.000 per Kg, Pedagang: Harga Naik Tiap HariCabai Rawit Tembus Rp100.000 per Kg, Pedagang: Harga Naik Tiap HariHarga cabai rawit merah meroket jelang libur Nataru. Di Pasar Kranji Baru, Kota Bekasi, Sabtu (18.12.2021), harganya tembus Rp90.000-100.000 per Kg. Harga cabai...
Baca lebih lajut »

Harga Emas Hari Ini Stagnan di Level Rp934.000 per GramHarga Emas Hari Ini Stagnan di Level Rp934.000 per GramHarga emas batangan Antam pagi ini, Sabtu (18.12.2021), terpantau stagnan di harga Rp934.000 per gram. Harga itu sama dengan perdagangan sebelumnya. Harga emas...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 14:41:21