Bagi kalian yang ingin membeli produk elektronik, seperti smartphone resmi alias tidak BM, dianjurkan tetap mengecek kembali nomor IMEI perangkat tersebut. Ini dia tipsnya: IMEI via detikinet
"Jika masyarakat akan melakukan pembelian HKT secara offline setelah 18 April 2020, Kementerian Kominfo mengimbau agar memastikan perangkat memiliki IMEI yang sah dan dapat diaktifkan dengan SIM card sebelum melakukan pembayaran," tutur Dirjen SDPPI Kementerian Kominfo Ismail dalam siaran persnya.
Kominfo juga telah mendesak kepada e-commerce untuk menjamin bahwa perangkat HKT yang dijualnya secara online itu resmi alias sudah terdaftar di Kemenperin."Jika melakukan pembelian secara online, marketplace memiliki kewajiban memberikan jaminan sampai perangkat diterima dan dapat digunakan pembeli, dapat berupa refund atau penggantian barang," ungkap Ismail.
Seperti diketahui, aturan validasi nomor IMEI diberlakukan pada 18 April 2020, setelah melalui proses sosialisasi selama enam bulan terhitung sejak 18 Oktober 2019. Regulasi tersebut sebagai senjata untuk memerangi peredaran
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Melirik Magnet Cuan Saham Ritel Ponsel Usai Aturan IMEIAnalis merekomendasikan beli saham ERAA, peritel ponsel. Karena penjualan akan meroket seiring pemblokiran ponsel ilegal lewat aturan IMEI.
Baca lebih lajut »
Kominfo: Aturan IMEI resmi berlakuAturan ini hanya berlaku pada perangkat yang dibeli setelah 18 April, sementara untuk pengguna yang sudah aktif menggunakan ponsel sebelum aturan berlaku, tidak perlu melakukan apa pun.
Baca lebih lajut »
Kemendag Cabut Izin Pelaku Usaha yang Langgar Aturan IMEI PonselKemendag akan mengambil tindakan tegas Telematika kepada para pelaku usaha di bidang perdagangan yang tidak mematuhi aturan IMEI.
Baca lebih lajut »
Aturan IMEI Resmi Berlaku Hari IniKementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan regulasi tentanng validasi nomor International Mobile Equipment Identity (IMEI) resmi berlaku mulai hari ini, Sabtu 18 April 2020.
Baca lebih lajut »
Aturan IMEI Mulai Berlaku, HP yang Aktif Sebelum 18 April 2020 AmanPemerintah akan menerapkan kebijakan validasi International Mobile Equipment Identity (IMEI) mulai hari ini, Sabtu (18/4/2020)....
Baca lebih lajut »
Aturan IMEI Ponsel Berlaku, Pengguna Terima Notifikasi BertahapPengguna HKT yang saat ini sedang aktif digunakan tidak perlu melakukan registrasi individual.
Baca lebih lajut »