Menristek: Demo Tak Dilarang, Tapi Kampus Harus Ajak Mahasiswa Dialog

Indonesia Berita Berita

Menristek: Demo Tak Dilarang, Tapi Kampus Harus Ajak Mahasiswa Dialog
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

'Kita jelaskan kenapa UU digugat, ada jalur secara konstitusional. Kalau itu RUU, mari kita bedah bersama dengan para pakar,' ujar M Nasir. DemoMahasiswa Menristek

- Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi M Nasir menegaskan tidak melarang mahasiswa menggelar unjuk rasa karena dilindungi UU. Namun ia berharap pihak kampus juga mengajak mahasiswa berdialog.

"Demo bukan larangan kami. Demo adalah hak sebagai bangsa, sebagai warga negara. Tetapi saya harap kampus bisa mengajak dialog bersama, apa yang didemokan, mari bicara di kampus," kata Nasir di kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Kamis .Nasir mengatakan pihak kampus siap menjelaskan mengenai aspirasi yang disampaikan mahasiswa. Dia mengatakan, jika ada UU yang hendak digugat, bisa melalui jalur konstitusional.

"Kita kalau masalah UU, kita jelaskan kenapa UU digugat, ada jalur penggugatan secara konstitusional. Kalau itu RUU, mari kita bedah bersama dengan para pakar," ujarnya.Selain itu, Nasir sudah mengumpulkan rektor perguruan tinggi negeri seluruh Indonesia pada tanggal 30 September. Ia berpesan supaya dosen ataupun pegawai kampus tidak terpapar radikalisme.

"Rektor PTN seluruh Indonesia sudah saya kumpulkan tanggal 30. Intinya jangan sampai para dosen, pegawai, terpapar radikalisme, intoleransi kampus. Mari jaga bersama, karena pendidikan kita harus menjaga kebersamaan di PTN," kata Nasir.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dosen IPB Tersangka Perancang Demo Rusuh, Menristek: Tak Boleh Ada LagiDosen IPB Tersangka Perancang Demo Rusuh, Menristek: Tak Boleh Ada LagiIPB menonaktifkan sementara dosen Abdul Basith yang menjadi tersangka perancang demo rusuh. Menristek M Nasir mengingatkan tak boleh ada kejadian serupa: AbdulBasith Menristek
Baca lebih lajut »

Mahasiswa Masih Demo, Menristek: Rektor-Dosen PTN Harus Tunduk ke NegaraMahasiswa Masih Demo, Menristek: Rektor-Dosen PTN Harus Tunduk ke NegaraMenristek Dikti M Nasir kembali menegaskan agar rektor-dosen di PTN tak mengerahkan mahasiswa untuk demo. Dia mengingatkan status para rektor-dosen sebagai ASN.
Baca lebih lajut »

Pelajar Ikut Demo Dijegal tak Keluar SKCKPelajar Ikut Demo Dijegal tak Keluar SKCKLBH Pers Makassar menilai sanksi yang dijatuhkan ke polisi keliru.
Baca lebih lajut »

Buruh Demo Besar-besaran Hari Ini, Apindo: Seharusnya Tak PerluBuruh Demo Besar-besaran Hari Ini, Apindo: Seharusnya Tak PerluBuruh akan menggelar demo besar-besaran hari ini.
Baca lebih lajut »

Demo Buruh Hari Ini, KSPI: Pertemuan dengan Jokowi Tak CukupDemo Buruh Hari Ini, KSPI: Pertemuan dengan Jokowi Tak CukupDalam demo buruh hari ini, KSPI membawa tiga tuntutan yang akan disampaikan kepada pemerintag. Diantaraya soal BPJS Kesehatan.
Baca lebih lajut »

Anies Tak Akan Cabut KJP Siswa Peserta DemoAnies Tak Akan Cabut KJP Siswa Peserta DemoGubernur DKI Anies Baswedan tidak akan mencabut KJP bagi pelajar yang ikut aksi demonstrasi di depan gedung DPR RI.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-21 11:59:20