Antony Blinken bertemu Retno Marsudi menyepakati kerja sama RI-AS
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengatakan kerja sama saling menguntungkan dan saling menghormati antara Indonesia dan Amerika Serikat berdampak pada tercapainya stabilitas dan perdamaian di kawasan Indo-Pasifik. Hal ini disampaikan usai Retno menerima kunjungan Menlu AS Antony Blinken di Gedung Pancasila, Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Selasa .
Baca Juga Nilai strategis kedua negara dalam tahun ini pun meningkat, di antaranya pada isu demokrasi yang dimiliki kedua negara. Retno mengapresiasi partisipasi Blinken pada Bali Democracy Forum 9 Desember kemarin, serta diundangnya Presiden RI Joko Widodo dalam Summit for Democracy yang dituanrumahi oleh Presiden Joe Biden.
"Perjanjian yang baru saja kami tandatangani menurut saya menggambarkan pekerjaan yang kami lakukan bersama dan merupakan suatu kehormatan untuk dapat melakukan itu. Kami mengambil langkah-langkah untuk memperdalam dan memperkuat kerja sama di berbagai bidang yang benar-benar akan memiliki dampak bagi masyarakat kedua negara," kata Blinken.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Komisi XI DPR RI Setujui Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan OJK 2022Otoritas Jasa Keuangan berkomitmen melanjutkan kebijakan penguatan perlindungan konsumen dan literasi keuangan menyikapi cepatnya perkembangan digitalisasi dalam...
Baca lebih lajut »
DPD RI Rapat dengan KPK Bahas Pencegahan-Penindakan Korupsi di DaerahDPD RI hari ini menggelar rapat dengan KPK. Rapat tersebut membahas seputar pencegahan dan penindakan korupsi di daerah.
Baca lebih lajut »
Update Corona RI 14 Desember: Kasus Baru 190, Meninggal 12Indonesia melaporkan 190 kasus COVID-19 pada Selasa (14/12/2021). Total kasus positif menjadi 4.259.439, sembuh 4.110.574, dan meninggal 143.960.
Baca lebih lajut »
Permintaan Sri Mulyani ke Orang Kaya RI: Kalau Mau Buang Uang di Sini SajaSri Mulyani meminta kalangan orang kaya atau pengusaha dan wajib pajak prominen tidak liburan ke luar negeri tapi di dalam negeri guna mendorong ekonomi. Menteri...
Baca lebih lajut »
Kemendag: Tujuh importir AS borong produk RI senilai Rp2,51 triliunSekretaris Jenderal Kementerian Perdagangan Suhanto menyampaikan bahwa terdapat tujuh importir atau "buyer" asal Amerika Serikat (AS) yang memborong ...
Baca lebih lajut »
CN235-220, Pesawat Buatan RI yang Jadi Rebutan MancanegaraPesawat buatan PT Dirgantara Indonesia yakni CN235-220 banyak diminati dunia internasional. PT DI telah memproduksi dan mengirim 69 unit untuk pelanggan.
Baca lebih lajut »