Maman PKB: Biaya Naik Haji Bengkak Bukan Salah Perhitungan

Indonesia Berita Berita

Maman PKB: Biaya Naik Haji Bengkak Bukan Salah Perhitungan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Anggota Komisi VIII DPR, KH Maman Imanul Haq menilai melonjaknya biaya naik haji hingga Rp 1,5 triliun bukan karena salah perhitungan

Jakarta, Beritasatu.com - Anggota Komisi VIII DPR, KH Maman Imanulhaq menilai melonjaknya biaya naik haji hingga Rp 1,5 triliun bukan karena salah perhitungan. Kenaikan biaya haji tersebut terjadi karena kebijakan baru pemerintah Arab Saudi yang tiba-tiba menaikkan harga paket layanan di masyair baik Arafah, Muzdalifah, maupun Mina.

"Komitmen PKB tentunya tegas yakni pertama menyelamatkan keberangkatan haji, dan yang kedua adalah menyelamatkan dana jemaah haji," kata Maman kepada wartawan, Senin .Untuk menyelesaikan kebuntuan itu, Komisi VIII DPR pun menyetujui penambahan anggaran yang diambil dari dana efisiensi penyelenggaraan haji sebesar Rp 740 miliar sementara sisanya diambil dari nilai manfaat dana haji.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cak Imin: Kalau Capresnya Bukan Saya, PKB Tak akan Gabung Koalisi | merdeka.comCak Imin: Kalau Capresnya Bukan Saya, PKB Tak akan Gabung Koalisi | merdeka.comPartai Kebangkitan Bangsa (PKB) merasa yakin bisa membuat poros baru di Pemilu 2024. Kondisi politik nasional saat ini dinilai masih sangat cair meski sudah ada beberapa yang membentuk koalisi.
Baca lebih lajut »

Pembahasan Sempat Alot, DPR Setuju Tambahan Anggaran Haji Rp1,5 Triliun | Ekonomi - Bisnis.comPembahasan Sempat Alot, DPR Setuju Tambahan Anggaran Haji Rp1,5 Triliun | Ekonomi - Bisnis.comDPR akhirnya menyetujui usualn penambahan biaya haji setelah lembaga legislatif mendapat penjelasan rincian kebutuhan ibadah haji.
Baca lebih lajut »

Biaya Haji Tahun Depan Diprediksi Lebih Tinggi Lagi - Berita Utama - koran.tempo.coBiaya Haji Tahun Depan Diprediksi Lebih Tinggi Lagi - Berita Utama - koran.tempo.coBiaya ibadah haji pada tahun ini kembali naik akibat kenaikan tarif layanan masyair. Tahun depan, ongkosnya diprediksi lebih tinggi lagi. KoranTempo
Baca lebih lajut »

Politikus PKS: Pemerintah Harus Layangkan Surat Keberatan ke Arab Saudi soal Paket Masyair HajiPolitikus PKS: Pemerintah Harus Layangkan Surat Keberatan ke Arab Saudi soal Paket Masyair HajiMenurut politikus PKS pemerintah harus layangkan surat keberatan soal kenaikan biaya haji 2022.
Baca lebih lajut »

Kenaikan inflasi dan pajak di Arab Saudi penyebab biaya haji 2022 naikKenaikan inflasi dan pajak di Arab Saudi penyebab biaya haji 2022 naikAsosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (Amphuri) menyampaikan kenaikan inflasi dan pajak di Arab Saudi menjadi penyebab biaya haji ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 14:23:26