Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta melalui program Kuliah Kerja Nyata-Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) membangun instalasi ...
"Di sini air sungai bercampur dengan gambut sehingga warnanya merah kecokelatan. Air seperti itu tidak layak dimanfaatkan masyarakat baik untuk mandi, mencuci, apalagi untuk minum," kata Monika.
Instalasi pemurnian air yang saat ini dipasang di belakang Puskesmas Rasau Jaya tersebut dibuat menggunakan material yang terjangkau dan mudah diperoleh, dengan proses yang meliputi koagulasi, sedimentasi, dan filtrasi. Dalam proses tersebut, air sungai dipompa dan dialirkan melewati klorin yang berfungsi untuk membunuh bakteri.
Selain pemurnian air, program unggulan KKN di Rasau Jaya dengan fokus utama pembangunan berkelanjutan juga mencakup pariwisata, pemetaan desa, pembangunan basis data wilayah, serta analisis wilayah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Serunya Mahasiswa Asing Ikuti KKN UK Petra di Kaki Gunung AnjasmoroKuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu.
Baca lebih lajut »
Serunya Mahasiswa Asing Ikuti KKN UK Petra di Kaki Gunung AnjasmoroKuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu.
Baca lebih lajut »
Sukses Bangun Wirausaha Sosial di Tanah AirWirausaha sosial di Indoesia semakin bertambah.
Baca lebih lajut »
Mahasiswa China Mengaku Dimaki 'Mahasiswa Berkulit Putih' di Kampus BrisbanePerkelahian sempat terjadi saat mahasiswa pendukung China dan Hong Kong berunjuk rasa
Baca lebih lajut »
Mahasiswa Amikom Juara Dua Lomba Parade Cinta Tanah AirTim Amikom membuat aplikasi layanan pengelolaan sampah rumahan bernama Matrash.
Baca lebih lajut »