Calon Wakil Presiden Nomor Urut 01, Prof KH Ma'ruf Amin berharap Islamic Centre yang dibangun di Desa Tinggede Kecamatan Marawola, Kabupaten Sigi, ...
Kita patut bersyukur karena dapat membantu, memberikan sesuatu untuk masyarakat. Saya yakin Islamic Centre ini dapat cepat selesai pembangunannya,Sigi, Sulawesi Tengah - Calon Wakil Presiden Nomor Urut 01, Prof KH Ma'ruf Amin berharap Islamic Centre yang dibangun di Desa Tinggede Kecamatan Marawola, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah , dapat dimanfaatkan dengan baik dan optimal sesuai peruntukannya.
Walaupun diguyur hujan deras dalam ceremonial pembangunan Islamic Centre, namun Ma'ruf Amin tetap hadir dan memberikan support kepada masyarakat di Sigi. Saat ini, Pemkab Sigi lewat Bupati Irwan Lapatta telah membebaskan lahan untuk pembangunan Islamic Centre kurang lebih seluas 1 hektare. Sistem pendidikan ala-pesantren akan diterapkan di Islamic Centre itu, dengan madrasyah yang ada di lokasi tersebut.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tim Hukum Prabowo-Sandi Permasalahkan Status Maruf Amin di BUMN - Tribunnews.comPihak pemohon perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) untuk pemilihan presiden (pilpres) agar membacakan pokok-pokok permohonan.
Baca lebih lajut »
BW Sebut Posisi Maruf Amin Cacat FormilTim kuasa hukum Prabowo Sandi juga mempersoalkan dana kampanye Jokowi-Maruf.
Baca lebih lajut »
BW Sebut Persyaratan Cawapres Ma'ruf Amin Cacat FormalBW mengatakan, Ma'ruf Amin tercatat sebagai pejabat BUMN ketika ditetapkan sebagai cawapres pendamping Jokowi. Ma'rufAmin
Baca lebih lajut »