Luncurkan Reksa Dana Mandiri ETF LQ 45, Ini Target Mandiri Investasi

Indonesia Berita Berita

Luncurkan Reksa Dana Mandiri ETF LQ 45, Ini Target Mandiri Investasi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

PT Mandiri Manajemen Investasi (Mandiri Investasi) meluncurkan Reksa Dana Mandiri ETF LQ45, yang berinvestasi pada saham-saham blue chip.

Jakarta, Beritasatu.com - PT Mandiri Manajemen Investasi meluncurkan Reksa Dana Mandiri ETF LQ45, yaitu reksa dana yang berinvestasi pada saham-saham blue chip dalam Indeks LQ45. Reksa Dana Mandiri ETF LQ45 diharap mampu memberikan imbal hasil yang optimal secara jangka panjang kepada para investor.

Advertisement Kedua, Mandiri ETF LQ45 dikelola untuk mengikuti imbal hasil indeks LQ45 yang isinya merupakan 45 saham blue chip dengan likuiditas dan fundamental baik. Saham-saham ini juga dipercaya merefleksikan mayoritas pasar saham Indonesia.Mandiri Investasi Siap Tangkap Peluang Kehadiran INA Direktur Utama Mandiri Investasi Aliyahdin Saugi mengatakan, ada sejumlah keunggulan yang ditawarkan produk Reksa Dana Mandiri ETF LQ45 dibanding reksa dana lain.

Aliyahdin Saugi menerangkan, dengan total kapitalisasi pasar sekitar 56.68% dari IHSG, saham-saham Indeks LQ45 dapat dijadikan sarana efisien bagi investor untuk memiliki eksposur pada pertumbuhan ekonomi Indonesia.Mandiri Investasi Targetkan Dana Kelolaan Rp 73 Triliun "Kami memilih indeks LQ45 karena indeks ini memiliki underlying yang likuid sehingga menjadi pilihan investor untuk dapat menikmati pertumbuhan ekonomi nasional.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mandiri Investasi Rilis Reksa Dana ETF LQ45 |Republika OnlineMandiri Investasi Rilis Reksa Dana ETF LQ45 |Republika OnlineTotal kapitalisasi pasar sekitar 56,68 persen dari IHSG.
Baca lebih lajut »

Reksa Dana Mandiri ETF LQ45 Resmi Terdaftar di Bursa, Tawarkan 2 KeunggulanReksa Dana Mandiri ETF LQ45 Resmi Terdaftar di Bursa, Tawarkan 2 KeunggulanReksa Dana Mandiri ETF LQ45 memiliki biaya pengelolaan yang kompetitif serta keterbukaan informasi yang transparan.
Baca lebih lajut »

Mandiri Investasi Optimistis Dana Kelolaan Tumbuh Rp 6 Triliun Tahun Ini |Republika OnlineMandiri Investasi Optimistis Dana Kelolaan Tumbuh Rp 6 Triliun Tahun Ini |Republika OnlineNAB Mandiri Investasi tercatat mencapai Rp 42,8 triliun.
Baca lebih lajut »

Mandiri Manajemen Investasi Targetkan Dana Kelolaan Rp48,8 TriliunMandiri Manajemen Investasi Targetkan Dana Kelolaan Rp48,8 TriliunMandiri Manajemen Investasi (MMI) menargetkan pertumbuhan dana kelolaan hingga Rp6 triliun sepanjang tahun 2023 menjadi Rp48,8 riliun.
Baca lebih lajut »

Mencermati Peluang Rebound Reksa Dana Jelang RamadanMencermati Peluang Rebound Reksa Dana Jelang RamadanReksa dana saham punya kans rebound saat Ramadan, dengan catatan saham-saham ritel dan konsumer menguat mampu tampil sebagai penopang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 06:57:06