Konsep bus Marcopolo dari Brazil menerapkan physycal distancing setiap kursi penumpangnya dan memiliki alat semprot disinfektan otomatis di kabinnya
bus Marcopolo Biosafe memiliki tujuan untuk mitra kami baik di Brazil atau negara lain untuk mendapatkan kepercayaan penumpang untuk kembali naik transportasi umum dengan rasa aman,” kata James melalui laman resmi Marcopolo.
Susunan kursi pada kabin diatur agar memiliki jarak yang aman setiap penumpangnya. Posisi duduk dibuat tiga baris dan tidak berdempetan. Selain itu, setiap kursi memiliki tirai agar bisa mengurangi penyebaran virus lewat droplets. Kemudian pada pintu masuk penumpang, disediakan gel alkohol untuk membersihkan tangan. Canggihnya lagi, pada kabin bus memakai FIP, sistem yang bisa menyemprotkan disinfektan secara merata.Sedangkan kalau di Indonesia, bisa menerapkan posisi duduk seperti yang ada pada bus suites class. Bentuk kursi rebah dari suites class membuat bus hanya diisi sedikit penumpang.
Kemudian jarak antar penumpangnya juga cukup memadai, sesuai anjuran physical distancing. Sehingga bus bisa kembali beroperasi dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Isi BBM di SPBU Pertamina, Pengendara Mobil Jangan TurunDalam rangka menghadapi era new normal, SPBU Pertamina telah menyiapkan protokol atau standar operasional prosedur (SOP).
Baca lebih lajut »
Pemkab Purbalingga Persiapkan Pembukaan Obyek Wisata |Republika OnlinePemkab menggelar FGD guna menyusun konsep wisata di masa new normal
Baca lebih lajut »
Metode Mindfulness Atasi Kecemasan Normal BaruKecemasan menghadapi normal baru atau new normal bisa diatasi dengan menerapkan metode 'Mindfulness'.
Baca lebih lajut »
Tak Mau Diatur, Presiden Brasil Bolsonaro Gertak PBBPresiden Jair Bolsonaro mengancam dengan menarik keluar Brazil dari keanggotaan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), setelah keluar peringatan dari PBB. PresidenBrasil
Baca lebih lajut »
New Normal, Secara Umum ASN Belum Boleh Berdinas Luar KotaPerjalanan dinas bagi ASN selama masa New Normal menyesuaikan dengan status PSBB dan zona wilayah kantor.
Baca lebih lajut »
Menpora Pastikan Sosialisasi PON XX Papua Tetap Jalan |Republika OnlineSosialisasi serta promosi PON XX Papua tetap dilakukan dengan protoko New Normal.
Baca lebih lajut »