CNBC Indonesia bersama SKK Migas mempersembahkan Forum Transisi Energi, dengan tema 'Strategi Transisi Energi Indonesia'.
- Ketahanan energi menjadi salah satu isu krusial yang harus terus dijaga, terutama di tengah kondisi ketidakpastian global. Oleh karenanya, transisi energi merupakan opsi yang tidak bisa lagi ditawar oleh semua pemangku kepentingan.
Selain membawa ketahanan energi, transisi energi juga sejalan dengan visi pemerintah dalam rangka mencapai targetNamun di sisi lain, Indonesia masih dihadapkan berbagai tantangan dalam merealisasikan transisi energi. Hal ini mengingat konsumsi energi dari sumber daya yang belum sustainable tercatat masih tinggi.
Untuk mencari jawaban dari berbagai pertanyaan itu, CNBC Indonesia bersama SKK Migas mempersembahkan Forum Transisi Energi, dengan tema"Strategi Transisi Energi Indonesia".
Pada Sesi II diskusi mengambil tema"Mempercepat Laju Transisi Hijau di Indonesia". Narasumber yang akan menjadi panelis yakni Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi Dwi Soetjipto,, Direktur Utama PT PLN Darmawan Prasodjo, dan Anggota Dewan Energi Nasional Satya Widya Yudha.CNBC Indonesia Andi Shalini dan Moderator Safrina Nasution.
Forum ini diharapkan memberi dorongan dan akselerasi dalam mewujudkan era transisi energi dalam menuju kedaulatan energi nasional. Forum Transisi Energi akan disiarkan secara langsung di
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Sri Mulyani Dipinjami Rp4,96 Triliun untuk Transisi EnergiMenteri Keuangan Sri Mulyani mendapat pinjaman semilai Rp4,96 triliun atau 300 juta euro untuk transisi energi.
Baca lebih lajut »
Pertama di Solo, Pura Mangkunegaran Jadi Pionir Transisi Energi Bersih dari PLNPura Mangkunegaran menjadi yang pertama alias pionir di Solo dalam program transisi energi bersih memanfaatkan energi baru terbarukan (EBT) dan sudah dapat sertifikat REC dari PLN.
Baca lebih lajut »
DPR Dukung Program Jokowi Kembangkan Energi Terbarukan dengan Mempercepat RUU EBET | merdeka.comAnggota Komisi VII DPR RI Mukhtarudin mendukung Indonesia dalam posisi sentral dalam pengaturan transisi energi dunia.
Baca lebih lajut »
Kabar Duka, Subroto Menteri Energi Era Soeharto Meninggal DuniaMantan Menteri Pertambangan dan Energi atau kini Menteri Energi Subroto tutup usia hari ini.
Baca lebih lajut »
Pembuangan Sampah ke TPA Piyungan Dimaksimalkan di Zona Transisi |Republika OnlinePemeliharaan dilakukan dengan memperbaiki instalasi pengolahan limbah lindi.
Baca lebih lajut »
Tanggap Darurat Semeru Berakhir, Masuki Masa Transisi PemulihanMasa tanggap darurat pascabencana erupsi Gunung Semeru resmi berakhir pada akhir pekan lalu. Selama tiga bulan ke depan, pemerintah menetapkan masa pemulihan.
Baca lebih lajut »