KETUA Komisi Pemilihan Umum Arief Budiman menyebut akan merampungkan lima provinsi yang belum direkapitulasi sebelum pengumuman pada 22 Mei 2019 pada Minggu .
“Untuk besok, kita akan lakukan untuk keseluruhan provinsi dan PPLN yang masih belum direkap,” kata Arief di Kantor KPU, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta, Sabtu .
Lima provinsi yang belum rampung direkapitulasi di antaranya Sulawesi Selatan, Papua, Maluku, Riau, dan Sumatera Utara.Jika tidak ada kendala, kata Arief, KPU menengarai rekapitulasi akan selesai besok atau paling lambat pada Senin 20 Mei 2019. “Kita lihat saja nanti bagaimana kalau bisa selesai lebih cepat lebih bagus. Tetapi tanggal pengumuman rekapitulasi sejauh ini masih sesuai rencana,” ujarnya.Seperti diketahui, hari ini KPU sudah menggelar dua provinsi, yakni Papua Barat dan DKI Jakarta.
Berarti, terhitung hari ini, KPU sudah merampungkan rekapitulasi 29 provinsi, tinggal 5 provinsi terakhir yang belum direkap dan akan dijadwalkan diselesaikan besok.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pengumuman KPU, Apindo Tak Cemas dan Tetap Gelar RapatRapat Apindo itu sebagai bukti bahwa pengusaha tak khawatir terhadap gejolak politik saat pengumuman resmi KPU.
Baca lebih lajut »
Rekapitulasi Suara Rampung, KPU Tetap Sahkan Hasil pada 22 Mei
Baca lebih lajut »
TKN: KPU tidak Bisa Ditekan Massa
Baca lebih lajut »
KPU Optimistis Rekapitulasi Suara Selesai Tepat Waktu
Baca lebih lajut »
Polisi Berjaga di KPU hanya Dibekali Tameng dan Gas Air Mata
Baca lebih lajut »
KPU Siapkan Pengacara Hadapi Gugatan di MK
Baca lebih lajut »
Situng KPU 89%: Jokowi-Ma'ruf Unggul 15,7 Juta Suara dari Prabowo-SandiSejauh ini, Joko Widodo (Jokowi)-Ma'ruf Amin unggul dari Prabowo Subianto-Sandiaga Uno dengan selisih 11%. Baca selengkapnya di sini:
Baca lebih lajut »
Situng KPU Pileg 51,9%: 5 Besar Diisi PDIP-Golkar-Gerindra-PKB-NasDemDilihat detikcom dari situs pemilu2019.kpu.go.id, Minggu (19/5/2019), pukul 10.45 WIB, data yang sudah masuk ke situng KPU sebanyak 422.336 atau 51,92%.
Baca lebih lajut »
Kerja KPU Tak Terpengaruh Ancaman Serangan BomKomisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Wahyu Setiawan menyebut pihaknya tetap bekerja normal untuk menuntaskan pengesahan hasil penghitungan suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2019. Pemilu2019
Baca lebih lajut »