KPK kembali panggil eks Bupati Bogor Rachmat Yasin sebagai tersangka tindak pidana korupsi pemotongan uang dan gratifikasi. kpk rachmatyasin
Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi , Kamis kembali memanggil mantan Bupati Bogor periode 2008-2014 Rachmat Yasin sebagai tersangka tindak pidana korupsi pemotongan uang dan gratifikasi.
Dalam penyidikan kasus itu, tersangka Rachmat diketahui telah mengembalikan uang senilai Rp8,9 miliar ke KPK. Rachmat pun telah diperiksa sebagai tersangka pada Jumat untuk mendalami perihal pengembalian uang tersebut.KPK telah mengumumkan Rachmat sebagai tersangka pada 25 Juni 2019. Untuk kasus suap, tersangka Rachmat diduga meminta, menerima atau memotong pembayaran dari beberapa Satuan Kerja Perangkat Daerah sebesar Rp8.931.326.223.
Selain itu, tersangka Rachmat juga diduga menerima gratifikasi, yaitu berupa tanah seluas 20 hektare di Jonggol, Kabupaten Bogor dan mobil Toyota Vellfire senilai Rp825 juta. Rachmat disangkakan melanggar Pasal 12 huruf f dan Pasal 12 B Undang Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi juncto Pasal 64 ayat KUHP.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Bupati Bogor Minta Warga tidak Berlebihan Peringati HUT RI |Republika OnlinePerayaan HUT Kemerdekaan di Kabupaten Bogor hanya diikuti unsur muspida.
Baca lebih lajut »
KPK kecewa para bupati di Gorontalo belum tuntaskan Perbup Tax OnlineKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kecewa kepada para bupati se Provinsi Gorontalo, karena belum menuntaskan Peraturan Bupati (Perbup) tentang ...
Baca lebih lajut »
KPK Eksekusi Penyuap Bupati Nonaktif Sidoarjo Saiful Ilah ke Lapas Surabaya - Tribunnews.comKPK mengeksekusi Ibnu Gofur ke Lembaga Pemasyakatan (Lapas) Klas I Surabaya di Porong untuk menjalani pidana penjara selama 1 tahun dan 6 bulan
Baca lebih lajut »
Putus Mata Rantai, Bupati dan Wakil Bupati Garut Jalani Tes SwabBupati Garut Rudy Gunawan mengatakan, uji usap atau swab massal yang digelar itu sebagai upaya meminimalisir penularan virus Covid-19 di lingkungan pemerintah Garut
Baca lebih lajut »
Polisi tetapkan Bupati Agam Indra Catri tersangka ujaran kebencianKepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat menetapkan Bupati Agam Indra Catri dan Sekda Agam Martias Wanto sebagai tersangka dugaan ujaran kebencian terhadap ...
Baca lebih lajut »
PDIP Usung Eks Persib Atep Jadi Calon Wakil Bupati BandungPDIP mengusung mantan kapten Persib, Atep sebagai calon wakil bupati Bandung dalam Pilkada serentak 2020.
Baca lebih lajut »