Komisi III DPR RI Gelar Fit and Proper Test 14 Calon Anggota Komnas HAM

Indonesia Berita Berita

Komisi III DPR RI Gelar Fit and Proper Test 14 Calon Anggota Komnas HAM
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Komisi III DPR menggelar fit and proper test terhadap 14 calon komisioner Komnas HAM pada hari ini dan Senin mendatang. TempoNasional

TEMPO.CO, Jakarta - Komisi III DPR RI menggelar uji kepatutan dan kelayakan atau fit and proper test calon komisioner Komnas HAM periode 2022-2027. Ada 14 kandidat yang akan di uji oleh komisi III DPR RI.Fit and proper test dilakukan selama 2 hari yakni pada Jumat, 30 September 2022 dengan menguji 12 calon dan Senin, 3 Oktober 2022 dengan menguji 2 calon.Uji kelayakan dilakukan guna menentukan siapa saja yang layak untuk menjadi komisioner Komnas HAM periode 2022-2027.

Termasuk 5 menit yang digunakan untuk menyampaikan visi misi', kata Pangeran di ruang rapat komisi III DPR RI, Jumat, 30 September 2022.Ia juga mengatakan ada sesi tanya jawab dimana pernyataan yang diajukan masing-masing fraksi selama 3 menit dan diatur oleh pimpinan rapat serta 10 menit untuk calon anggota menjawab semua pertanyaan yang diberikan.Nama calon anggota Komnas HAM:1. Abdul Haris Semendawai 2. Amiruddin 3. Anis Hidayah 4. Antonio Pandjasto Hardojo 5. Atnike Nova Sigiro 6.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ferdy Sambo Cs Siap Disidangkan, Komisi III DPR: Puncak Pembuktian Keadilan Hukum di Indonesia - Tribunnews.comFerdy Sambo Cs Siap Disidangkan, Komisi III DPR: Puncak Pembuktian Keadilan Hukum di Indonesia - Tribunnews.comWakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni berharap Kejaksaan Agung (Kejagung) dapat bersikap profesional dalam menangani kasus ini.
Baca lebih lajut »

Komisi III DPR Klaim Penggantian Hakim Konstitusi Sesuai Permintaan MKKetua Komisi III DPR Bambang Wuryanto menyebut penggantian hakim agung Aswanto semata-mata tafsir DPR atas surat Mahkamah Konstitusi yang diterima DPR sepekan lalu. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »

'Fit and Proper Test' Capim KPK di Komisi III, Sejumlah Fraksi Lakukan Rotasi'Fit and Proper Test' Capim KPK di Komisi III, Sejumlah Fraksi Lakukan Rotasi'Sebelum rapat saya lanjutkan, saya perkenalkan para anggota kita kali ini karena banyak wajah baru,' kata Bambang.
Baca lebih lajut »

Komisi VII DPR Apresiasi Kenaikan Tarif Listrik Tidak Jadi | merdeka.comKomisi VII DPR Apresiasi Kenaikan Tarif Listrik Tidak Jadi | merdeka.comSebelumnya, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memutuskan penyesuaian Tarif Tenaga Listrik periode Oktober-Desember 2022 atau Triwulan IV untuk 13 pelanggan non subsidi per-1 Oktober sampai dengan 31 Desember 2022 tidak mengalami perubahan.
Baca lebih lajut »

Komisi VI DPR RI pastikan proyek RDMP Kilang Balikpapan sesuai targetKomisi VI DPR RI pastikan proyek RDMP Kilang Balikpapan sesuai targetKomisi VI DPR RI meninjau proyek pengembangan Kilang Balikpapan, Kalimantan Timur atau Refinery Development Master Plan (RDMP) untuk memastikan ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 06:20:59