Kisah Sukses Miliuner Hanya Kerja 4 Jam Sehari, Awalnya Guru Microsoft Excel

Indonesia Berita Berita

Kisah Sukses Miliuner Hanya Kerja 4 Jam Sehari, Awalnya Guru Microsoft Excel
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 51%

Berawal dari iseng jadi guru Excel, kini wanita ini jadi miliuner yang hanya butuh empat jam setiap harinya untuk menghasilkan gaji miliarian rupiah.

Untuk jadi sukses tidak harus dimulai dengan pekerjaan besar bergaji tinggi. Seorang wanita mengaku mengawali kariernya dengan mengajarkan Microsoft Excel. Berawal dari iseng, popularitasnya sebagai guru Excel kemudian membawanya jadi miliuner yang hanya butuh empat jam setiap harinya untuk menghasilkan gaji miliarian rupiah.

Seorang wanita bernama Kat Norton disebut sudah berstatus miliuner di usianya yang baru 29 tahun. Kat tidak datang dari keluarga kaya, ia bahkan memulai karier saat hampir putus asa dengan tumpukan utang biaya kuliah. Ketika itu, ia terpikir untuk membuat konten tentang trik-trik Microsoft Excel. Tak disangka, video-videonya jadi viral hingga punya banyak folllower.Setelah memastikan pasarnya, Kat kemudian mulai menjual kursus online Microsoft Excel melalui website.

"Aku memutuskan menjadwalkan istirahat di sela-sela tugas untuk mereset diri sendiri. Ini membantuku jadi lebih efesien dan bekerja hanya 15 sampai 20 jam dalam seminggu," katanya. Kat Norton pun membagi tips kariernya kepada mereka yang ingin sukses dari bisnis sampingan."Jika kamu sudah sangat berniat untuk memulai bisnis sampingan impian, aku mendorong kalian untuk berhenti dari pekerjaan . Bisa jadi menyeramkan untuk ada di luar sana tapi kamu tidak pernah tahu sampai kamu mencoba," ujarnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kisah Sukses Pelaku UMKM Kembangkan Tauco Cookies: Jangan Ikut-ikutan Produk yang Viral - Pikiran-Rakyat.comKisah Sukses Pelaku UMKM Kembangkan Tauco Cookies: Jangan Ikut-ikutan Produk yang Viral - Pikiran-Rakyat.comYeti Hernawati mematahkan anggapan selama ini bahwa taoco hanya bisa digunakan sebagai bahan masakan.
Baca lebih lajut »

Berawal dari Gabut, Edia Suandana Hasilkan Cuan Jualan Outfit MurahBerawal dari Gabut, Edia Suandana Hasilkan Cuan Jualan Outfit MurahAkhirnya ia pun membikin brand sendiri dengan nama Karung Jantan. Karung Jantan menjual outfit pria dengan harga yang murah, bahkan ada yang Rp15.000.
Baca lebih lajut »

Peneliti BRIN Sebut Badai 28 Desember 2022, BMKG MenepisPeneliti BRIN Sebut Badai 28 Desember 2022, BMKG MenepisMunculnya kabar badai 28 Desember 2022 berawal dari cuitan peneliti BRIN di Twitter.
Baca lebih lajut »

Rapinya Serangan Balik Kilat MU, Sukses Bobol Gawang NottinghamRapinya Serangan Balik Kilat MU, Sukses Bobol Gawang NottinghamSerangan balik cepat Manchester United sukses berbuah gol ke gawang Nottingham Forest yang dibuat Anthony Martial. Golnya sendiri lahir dari proses yang rapi.
Baca lebih lajut »

Gelar Konser Selama 2 Hari, Ungu Sukses Pukau Fans di Malaysia - JawaPos.comGelar Konser Selama 2 Hari, Ungu Sukses Pukau Fans di Malaysia - JawaPos.comAnimo publik Malaysia terhadap Ungu memang terlihat sejak awal. Terbukti sejak tiket baru dijual, semua kategori tiket ludes hanya dalam waktu sekitar 2 jam.
Baca lebih lajut »

Berkah Pandemi Covid-19, Ibu Rumah Tangga di Salatiga Sukses Jualan MakananBerkah Pandemi Covid-19, Ibu Rumah Tangga di Salatiga Sukses Jualan MakananPandemi Covid-19 memberikan berkah bagi ibu rumah tangga di Salatiga mengembangkan makanan beku dan camilan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 15:32:46