Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Puan Maharani mengatakan agar masyarakat menunggu DPR dan Pemerintah bekerja setelah pelantikan Presiden dan Wakil ...
Jakarta - Ketua Dewan Perwakilan Rakyat , Puan Maharani mengatakan agar masyarakat menunggu DPR dan Pemerintah bekerja setelah pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 20 Oktober 2019.
Hingga saat ini, DPR belum juga memiliki pimpinan Alat Kelengkapan Dewan karena masih memberi kesempatan untuk seluruh partai bermusyawarah dan bermufakat. "Kita tunggu saja," ujar Puan usai Rapat Koordinasi Pengamanan Pelantikan Presiden di Kompleks Parlemen Republik Indonesia, Senayan, Jakarta, Selasa.
Jika dibandingkan DPR, Dewan Perwakilan Daerah telah lebih dulu membentuk sepuluh alat kelengkapan dewan yang terdiri dari empat komite dan enam badan pada Rabu. Masing-masing AKD memiliki satu ketua dan tiga wakil ketua. Di sisi lain, Dewan Perwakilan Rakyat terus menunda-nunda pengumuman pembentukan AKD yang awalnya ditargetkan selesai sebelum pelantikan Presiden dan Wakil Presiden tanggal 20 Oktober 2019.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Temui Presiden, Ketua DPR tepis anggapan bicara soal koalisiKetua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Puan Maharani menepis anggapan bahwa ia berbicara soal koalisi saat menemui Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana ...
Baca lebih lajut »
Gubernur Aceh terbitkan SK ketua dan wakil ketua DPRK Aceh BaratGubernur Aceh, Iriansyah resmi menerbitkan surat keputusan (SK) pengangkatan tiga Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Barat, masa bakti ...
Baca lebih lajut »
Anggota DPR Minta Kemenag Bina CrosshijaberDPR meminta Kemenag menelusuri komunitas crosshijaber yang sedang heboh di media sosial. Hijaber sebenarnya hanya digunakan perempuan, bukan seorang pria. Crosshijaber Kemenag
Baca lebih lajut »
Panggung Pertama Krisdayanti Setelah Resmi Jadi Anggota DPRKrisdayanti memberikan kejutan kepada penonton di aksi panggung pertamanya setelah resmi menjadi anggota DPR periode 2019-2024.
Baca lebih lajut »
Antisipasi Demo, Polisi Tutup Jalan Depan DPR - Tribunnews.comDitlantas Polda Metro Jaya melakukan penutupan jalan yang mengarah ke Gedung DPR/MPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, sejak pagi ini, Senin (14/10/2019).
Baca lebih lajut »
Ahmad Dhani Sangat Bangga Mulan Jameela Lolos Anggota DPRPasangan suami istri Ahmad Dhani dan Mulan Jameela sama-sama maju menjadi calon legislatif dari Partai Gerindra pada Pileg 2019.
Baca lebih lajut »