Wali Kota Bekasi mengingatkan masyarakat agar tidak main-main dengan bahaya Covid-19 yang bisa mengancam kesehatan hingga menimbulkan kematian.
Liputan6.com, Bekasi - Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menyebutkan, kasus kematian pasien Covid-19 di Kota Bekasi masih cukup tinggi. Berdasarkan pemulasaran jenazah, tercatat ada 149 kasus kematian akibat Covid-19 selama periode 5-10 Juli 2021.
"Terpapar kematian akibat Covid-19 pada kasus suspek dan probable sudah banyak di Kota Bekasi setiap harinya," ungkap Rahmat."Kepada teman-teman, ingatkan seluruh keluarga kita untuk tidak main-main di tengah kondisi seperti ini," tegasnya.Selalu Jaga Kesehatan, Jangan Sampai Tertular dan Jaga Keluarga Kita.2 dari 3 halamanTerapkan Prokes KetatKarena itu Rahmat meminta masyarakat agar selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan 5M untuk melindungi diri dari virus Covid-19.
Rahmat menambahkan, pihaknya akan terus berupaya melakukan pelayanan di berbagai fasilitas kesehatan dan mempercepat program vaksinasi. Bagi warga yang sudah divaksin, diimbau untuk tetap menerapkan protokol kesehatan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kasus Covid-19 di Depok Bertambah 902, Meninggal 19 Orang |Republika OnlineTotal korban meninggal dunia sudah mencapai 1.211 orang di Depok
Baca lebih lajut »
Capai 854 kasus baru, positif COVID-19 di Bantul-DIY jadi 26.793 kasusKasus warga terkonfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), pada Jumat (9/7), memecahkan rekor lagi dengan penambahan ...
Baca lebih lajut »
Kasus sembuh COVID-19 RI bertambah 28.561, positif 35.094 kasusData perkembangan pandemi COVID-19 Indonesia hingga Sabtu (10/7/2021): Positif 2.491.006 (+35.094) Sembuh 2.052.109 (+28.561) Meninggal 65.457 (+826) Kasus Aktif: 373.440
Baca lebih lajut »
DKI Sumbang 12.920 Kasus, Ini Sebaran 35.094 Kasus COVID-19 Per 10 JuliIndonesia mencatatkan 35.094 kasus baru COVID-19, Sabtu (10/7/2021). DKI menyumbang jumlah kasus terbanyak dengan 12.920 kasus.
Baca lebih lajut »
Sepuluh Hari, Kasus Covid-19 Babel Bertambah 2.318 KasusPenambahan kasus 200-an kasus per hari tidak boleh diabaikan begitu saja. Hal itu tentunya berdampak tidak baik bagi provinsi berpenduk 1,5 juta jiwa tersebut.
Baca lebih lajut »
Rekor-rekor Kasus Covid-19 di RI dalam Dua Pekan TerakhirSejumlah catatan rekor angka kasus covid tercipta dalam sepekan terakhir, dari mulai tambahan kasus positif tertinggi hingga lonjakan angka kematian.
Baca lebih lajut »