Kasus COVID-19 India tembus angka 28 juta

Indonesia Berita Berita

Kasus COVID-19 India tembus angka 28 juta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Jumlah kasus COVID-19 di India menembus angka 28 juta hari ini.

Warga menunggu di dalam kendaraan mereka untuk menerima dosis vaksin penyakit virus corona , COVISHIELD, yang diproduksi oleh Serum Institute of India, di kios vaksinasi drive-in di Ahmedabad, India, Kamis . ANTARA FOTO/REUTERS/Amit Dave/aww/cfo

New Delhi - Jumlah kasus COVID-19 di India menembus angka 28 juta pada Senin, yakni 28.047.534 kasus termasuk 152.734 kasus baru yang dilaporkan dalam 24 jam terakhir, menurut Kementerian Kesehatan federal.Tercatat pula 3.128 kematian COVID-19 pada hari yang sama, sehingga totalnya mencapai 329.100 kematian.

Masih terdapat 2.026.092 kasus aktif di negara tersebut, dengan pengurangan 88.416 kasus dalam sehari. Jumlah kasus aktif harian juga mengalami penurunan dalam beberapa hari belakangan, setelah terus-menerus meningkat sejak pertengahan April. Sebanyak 25.692.342 orang telah sembuh dari COVID-19 dan dipulangkan dari rumah sakit di seluruh negeri, demikian data terkini kementerian terkait.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Lockdown karena Klaster Covid-19, 100 Warga Ciracas Ikut Vaksinasi Covid-19Lockdown karena Klaster Covid-19, 100 Warga Ciracas Ikut Vaksinasi Covid-19Lurah Ciracas Rikia Marwan mengatakan lebih dari 100 warga RW 03 Ciracas menerima vaksinasi Covid-19 tahap pertama setelah klaster Covid-19 di permukiman itu. TempoMetro
Baca lebih lajut »

India Catat Kasus Baru Terendah Capai 165.553 dan 3.460 Orang Meninggal Karena Covid-19 - Tribunnews.comIndia Catat Kasus Baru Terendah Capai 165.553 dan 3.460 Orang Meninggal Karena Covid-19 - Tribunnews.comIndia Catat Kasus Baru Terendah Capai 165.553 dan 3.460 Orang Meninggal Karena Covid-19 via tribunnews
Baca lebih lajut »

India Punya 120 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Penggunaan Lokal |Republika OnlineIndia Punya 120 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Penggunaan Lokal |Republika OnlineIndia punya 120 juta dosis vaksin Covid-19 untuk penggunaan lokal pada Juni.
Baca lebih lajut »

Vietnam Mendeteksi Varian Kombinasi COVID-19 India dan InggrisVietnam Mendeteksi Varian Kombinasi COVID-19 India dan InggrisMenteri Kesehatan Vietnam Nguyen Thanh Long, Sabtu (29/5), mengatakan pihaknya mendeteksi adanya varian virus corona baru yang merupakan kombinasi dari varian COVID-19 India dan Inggris dan menyebar dengan cepat melalui udara, kata menteri kesehatan, Sabtu (29/5). Setelah berhasil menahan laju...
Baca lebih lajut »

Akibat Pandemi Covid-19, Warga Miskin India Mulai KelaparanAkibat Pandemi Covid-19, Warga Miskin India Mulai KelaparanLonjakan kasus Covid-19 membuat rumah sakit kewalahan dan menutup banyak bisnis di India. Kini warga miskin di India mulai didera kelaparan.
Baca lebih lajut »

Terinfeksi Tiga Jenis Jamur, Penyintas Covid-19 di India Akhirnya MeninggalTerinfeksi Tiga Jenis Jamur, Penyintas Covid-19 di India Akhirnya MeninggalSeorang pria India yang baru sembuh dari Covid-19 meninggal di New Delhi akibat terinfeksi 3 jenis jamur. Selengkapnya: 👇 India
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-26 10:39:50