India Catat Kasus Baru Terendah Capai 165.553 dan 3.460 Orang Meninggal Karena Covid-19 via tribunnews
Tambahan kasus harian di India telah terjadi sejak Jumat sebanyak 186.364 kasus baru infeksi Covid-19 selama 24 jam terakhir. Angka kenaikan kasus harian kali ini adalah terendah sejak 14 April lalu.Penghitungan resmi India tentang kasus harian virus corona telah turun drastis dalam beberapa hari terakhir, menawarkan harapan baru bahwa gelombang kedua telah surut.
Bulan ini, India membuka kampanye vaksinasi virus corona kepada semua orang yang berusia 18 tahun ke atas.Namun, belum dapat memenuhi permintaan vaksin meskipun menjadi salah satu produsen vaksin terbesar di dunia. Perdana Menteri Narendra Modi menghadapi kritik atas kegagalan untuk mengamankan vaksin karena hanya sekitar 3 persen dari 1,3 miliar populasi India telah sepenuhnya divaksinasi, tingkat terendah di antara 10 negara dengan kasus terbanyak.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
BI Catat Aliran Modal Asing Masuk Rp6,13 T dalam SepekanBank Indonesia (BI) melaporkan aliran modal asing tercatat beli bersih (net buy) sebesar Rp6,13 triliun dalam sepekan.
Baca lebih lajut »
WIKA catat laba bersih Kuartal I tahun ini Rp105 miliarPT WIJAYA KARYA (Persero) Tbk. atau WIKA sebagai BUMN karya terus berupaya untuk meneruskan tren kinerja positif pada tahun 2021 dengan mencatat laba bersih ...
Baca lebih lajut »
Catat, Ini Jadwal Lengkap Euro 2020 yang Dihelat Mulai 11 JuniPembagian grup atau drawing tim nasional yang bakal berlaga juga sudah dilakukan. Total 24 tim dalam enam grup akan bersaing ketat memperebutkan takhta sebagai tim terbaik di daratan Eropa.
Baca lebih lajut »
Vietnam Deteksi Varian Hibrida Covid-19 India-ChinaPemerintah Vietnam mengumumkan telah mendeteksi mutasi baru virus corona (Covid-19), yang merupakan campuran hibrida varian India dan Inggris.
Baca lebih lajut »
Varian Terbaru Corona Terdeteksi di Vietnam, 'Blasteran' India-InggrisPara ahli telah mengingatkan, sifat alamiah virus Corona adalah terus bermutasi untuk mempertahankan diri. Terbaru, kini muncul varian baru 'blasteran' India-Inggris.
Baca lebih lajut »
India Punya 120 Juta Dosis Vaksin Covid-19 Penggunaan Lokal |Republika OnlineIndia punya 120 juta dosis vaksin Covid-19 untuk penggunaan lokal pada Juni.
Baca lebih lajut »