Kalahkan Arema FC, Pelatih Madura: Rasanya seperti Juara Piala Dunia

Indonesia Berita Berita

Kalahkan Arema FC, Pelatih Madura: Rasanya seperti Juara Piala Dunia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Pelatih Madura United Fabio Lefundes tidak bisa menyembunyikan kegembiraannya setelah kemenangan atas Arema FC. ”Rasanya seperti juara Piala Dunia.'

JawaPos.com-Ruang ganti Madura United sangat riuh dengan kegembiraan para pemain. Mereka tak henti-hentinya bersorak. Bahkan, sorak-sorai para pemain Madura United sampai terdengar ke ruang ganti Arema FC.

Baca juga:Momen Kehangatan Achraf Hakimi dengan Sang Ibu Mencuri Perhatian DuniaWajar Lefundes semringah. Sebab, Laskar Sape Kerrap –julukan Madura United– menjadi tim pertama yang bisa menghentikan streak kemenangan Arema FC dalam penyelenggaraan Liga 1 sistem bubble. Baca juga:Dapat 5 Jahitan Lawan Persebaya, Bek Asing Persib dalam Kondisi Baik”Pada babak pertama, kami bermain tidak seperti apa yang saya mau. Saya langsung melakukan perubahan di ruang ganti. Hasilnya, pada babak kedua, kami bermain lebih baik,” ungkap mantan asisten pelatih Botafogo tersebut.

Baca juga:Argentina Kirim Pulang Belanda, Bikin Rekor Besar Baru di Adu PenaltiPelatih Arema FC Javier Roca mengakui kekalahan timnya. Tapi, dia belum berencana menjadikan kekalahan kemarin sebagai bahan evaluasi untuk merombak skuad pada putaran kedua Liga 1.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

4 Catatan Statistik Madura United usai Kalahkan Arema FC, seperti Menang Piala Dunia4 Catatan Statistik Madura United usai Kalahkan Arema FC, seperti Menang Piala Duniakemenangan Madura United berhasil merubah catatan pertandingan dan statistik Arema FC.
Baca lebih lajut »

BRI Liga 1 2022/2023: Arema FC Dikalahkan Madura United, Ini Kata Javier Roca - Bola.netBRI Liga 1 2022/2023: Arema FC Dikalahkan Madura United, Ini Kata Javier Roca - Bola.netJavier Roca angkat bicara soal kekalahan anak asuhnya pada laga lanjutan BRI Liga 1 2022/2023, kontra Madura United.
Baca lebih lajut »

Hasil Pertandingan Liga 1 2022/2023: Rentetan Kemenangan Arema FC Terhenti Oleh Madura UnitedHasil Pertandingan Liga 1 2022/2023: Rentetan Kemenangan Arema FC Terhenti Oleh Madura UnitedMadura United membuat Arema FC bertekuk lutut dengan skor 2-0 pada pertandingan lanjutan pekan ke-16 Liga 1 2022/2023 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Selasa (20/12)
Baca lebih lajut »

Hadapi Madura United, Arema FC Tak Mau Bernasib Sama seperti PSM Makassar - Pikiran-Rakyat.comHadapi Madura United, Arema FC Tak Mau Bernasib Sama seperti PSM Makassar - Pikiran-Rakyat.comPelatih Arema FC, Javier Roca mewaspadai tingkat kepercayaan diri yang dirasakan Madura United usai kalahkan PSM Makassar.
Baca lebih lajut »

7 Fakta Jelang Derbi Jatim Arema FC Vs Madura United7 Fakta Jelang Derbi Jatim Arema FC Vs Madura United7 fakta pertandingan yang membuat derbi Jatim Arema FC vs Madura United semakin menarik.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 12:09:45