4 Catatan Statistik Madura United usai Kalahkan Arema FC, seperti Menang Piala Dunia

Indonesia Berita Berita

4 Catatan Statistik Madura United usai Kalahkan Arema FC, seperti Menang Piala Dunia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 68%

kemenangan Madura United berhasil merubah catatan pertandingan dan statistik Arema FC.

- Derbi Jawa Timur antara Arema FC melawan Madura United telah dilaksanakan pada pekan ke-16 Liga 1 2022/2023 di Stadion Sultan Agung Bantul, Selasa sore.Gol pertama Madura United dicetak Beto Goncalves melalui titik putih pada menit ke-56. Selanjutnya, keunggulan tim asal Pulau Garam itu digandakan Lulinha pada menit ke-68.menerima hasil ini dengan lapang dada. Ia mengatakan secara permainan timnya tidak kalah, hanya saja tidak ada bola yang masuk ke gawang Madura United.

“Jadi di situ tidak ada alasan cuma ya gitu bola tidak masuk, bola masuk ke dalam gawang kami dan kami kalah. Saya tidak mau mencari alasan,” tambahnya.Hasil ini begitu spesial, karena tambahan tiga poin dari Arema FC membawa Madura United kembali ke puncak klasemen dengan raihan 32 poin. “Setiap pertandingan bagi kami adalah Piala Dunia. Dan kami akan bisa juara bila raih tiga poin. Karena semua pemain kami sudah bekerja keras,” ujar pelatih

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasBola /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prediksi Liga 1: Arema FC vs Madura UnitedPrediksi Liga 1: Arema FC vs Madura UnitedDuel Arema FC vs Madura United dalam lanjutan Liga 1 matchday ke 16 di Stadion Sultan Agung, Selasa 20 Desember 2022, pukul 15.00 WIB. Berikut prediksinya.
Baca lebih lajut »

Hadapi Madura United, Arema FC Tak Mau Bernasib Sama seperti PSM Makassar - Pikiran-Rakyat.comHadapi Madura United, Arema FC Tak Mau Bernasib Sama seperti PSM Makassar - Pikiran-Rakyat.comPelatih Arema FC, Javier Roca mewaspadai tingkat kepercayaan diri yang dirasakan Madura United usai kalahkan PSM Makassar.
Baca lebih lajut »

7 Fakta Jelang Derbi Jatim Arema FC Vs Madura United7 Fakta Jelang Derbi Jatim Arema FC Vs Madura United7 fakta pertandingan yang membuat derbi Jatim Arema FC vs Madura United semakin menarik.
Baca lebih lajut »

Hasil Liga 1 - Madura United Geser Puncak Klasemen Setelah Kalahkan Arema FC - Bolasport.comHasil Liga 1 - Madura United Geser Puncak Klasemen Setelah Kalahkan Arema FC - Bolasport.comMadura United berhasil menundukkan Arema FC, mereka menggeser PSM Makassar di puncak klasemen Liga 1.
Baca lebih lajut »

Hasil Liga 1 - Takluk dari Madura United, Kemenangan Beruntun Arema FC Terputus - Bolasport.comHasil Liga 1 - Takluk dari Madura United, Kemenangan Beruntun Arema FC Terputus - Bolasport.comArema FC kalan dari Madura United dalam laga pekan ke-16 Liga 1 2022-2023 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta, Selasa (20/12/2022). Atas kekalahan ini, Singo Edan gagal mempertahankan empat kemenangan beruntun sebelumnya. 🔵🔴
Baca lebih lajut »

Arema FC Vs Madura United: Singo Edan Tumbang 0-2Arema FC Vs Madura United: Singo Edan Tumbang 0-2Arema FC bertemu Madura United dalam lanjutan Liga 1 2022/2023. Singo Edan pun harus menyerah dengan skor 0-2.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 08:31:29