Jumlah Wilayah Zona Hijau Covid-19 Semakin Berkurang
"Zona hijau di sini juga terlihat menurun ini artinya kondisi ini perlu jadi perhatian.
Berdasarkan data dari 24 Mei sampai 9 Agusutus 2020 tersebut menurut Wiku ada kabar menggembirakan. Jumlah wilayah yang masuk zona merah semakin berkurang. "Ini adalah berita baik, berarti daerah yang memiliki risiko penularan kasus tinggi itu menurun di Indonesia," katanya. Hanya saja menurut Wiku terdapat 64 kabupaten atau kota zona oranye yang statusnya tidak berubah selama empat minggu berturut-turut.
Ke-64 kabupaten kota tersebut terdapat di 22 Provinsi. Diantaranya yakni Bali, Banten, Bengkulu, DIY, DKI Jakarta, Kalimantan Timur, Jawa Barat, Jawa Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Maluku Utara, Papua Barat, dan Riau. "Kemudian Jawa Timur, Sulawesi Utara, Papua, NTB, Sulawesi Barat, Sulawesi Selatan, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, dan Sumatera Utara," pungkasnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cerita Penyintas Covid-19: Jangan Kucilkan Pasien Covid-19, Kita Juga Ingin SembuhCovid-19 memang bisa menginfeksi siapa saja, tanpa memandang status dan jabatan seseorang, atau kesiapan mental seseorang untuk menghadapinya.
Baca lebih lajut »
Lawan Covid-19, Pekerja Pertamina Jadi Covid Ranger |Republika OnlinePekerja Pertamina menerapkan protokol kesehatan covid-19 setiap saat.
Baca lebih lajut »
19 Pegawai Dispendukcapil Kota Pasuruan Positif COVID-19Hasil tes swab 20 pegawai Dispendukcapil Kota Pasuruan pasca satu orang meninggal, 19 orang terkonfirmasi positif COVID-19. Mereka tidak memiliki gejala sakit. VirusCorona Pasuruan
Baca lebih lajut »
19 Provinsi dengan Angka Kesembuhan COVID-19 di Atas Rata-rata DuniaPakar Satgas sampaikan 19 provinsi punya angka kesembuhan COVID-19 di atas rata-rata dunia.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Iran Diduga Rekayasa Data Jumlah Kasus Covid-19Pemerintah Iran diduga merekayasa data jumlah kasus positif virus corona (Covid-19) untuk alasan politik dan keamanan.
Baca lebih lajut »
Jumlah Kasus Positif Covid-19 di Lampung Tambah Jadi 318 |Republika OnlineTerjadi penambahan dua orang dari Kota Bandarlampung dan Kabupaten Tanggamus.
Baca lebih lajut »