Jokowi Targetkan Kasus Covid-19 Masuk Level 'Ringan' di Juli |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Jokowi Targetkan Kasus Covid-19 Masuk Level 'Ringan' di Juli |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Jokowi menargetkan kurva penambahan kasus positif Covid-19 bisa terus turun pada Mei

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo menyampaikan targetnya terkait penanganan dan pencegahan penyebaran Covid-19 di Indonesia. Pemerintah, ujar presiden, menargetkan kurva penambahan kasus positif Covid-19 bisa terus turun pada Mei ini. Kemudian pada Juni nanti, lanjutnya, penambahan kasus masuk dalam level sedang."Target kita di Mei ini harus betul-betul tercapai, sesuai dengan target yang kita berikan yaitu kurvanya sudah harus turun.

"Fokus kerja yang utama saat ini tetap pada mengendalikan Covid-19 secepat-cepatnya. Menurunkan secepatnya. Saya melihat negara yang akan menjadi pemenang adalah negara yang berhasil mengatasi Covid-19," jelasnya. Hingga Selasa kemarin, terjadi penambahan pasien terkonfirmasi positif sebanyak 484 orang dalam 24 jam terakhir. Angka ini merupakan penambahan terbanyak sejak kasus positif Covid-19 di Indonesia diumumkan pertama kali pada awal Maret lalu. Artinya sampai saat ini jumlah kasus positif Covid-19 di Tanah Air sebanyak 12.071 orang.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Setelah Pepaya Positif Covid-19, Presiden Tanzania Kini Impor 'Obat' Covid OrganicsSetelah Pepaya Positif Covid-19, Presiden Tanzania Kini Impor 'Obat' Covid OrganicsPresiden Tanzania, John Magufuli mengirim penerbangan ke Madagaskar untuk memperoleh minuman herbal tonik yang disebut-sebut sebagai obat untuk pasien Covid-19 | Global
Baca lebih lajut »

Jokowi: Perlambatan Covid-19 Jangan Kendorkan Pencegahan |Republika OnlineJokowi: Perlambatan Covid-19 Jangan Kendorkan Pencegahan |Republika OnlineJokowi meminta seluruh daerah tidak mengendorkan penanganan Covid-19
Baca lebih lajut »

16 Ribu TKI akan Pulang, Jokowi Ingatkan Covid-19 Gelombang II16 Ribu TKI akan Pulang, Jokowi Ingatkan Covid-19 Gelombang IIPresiden Jokowi mewanti-wanti potensi terjadinya gelombang kedua Covid-19 di Indonesia menyusul banyaknya pekerja migran atau TKI yang akan pulang.
Baca lebih lajut »

Jokowi Ikuti KTT Gerakan Non-Blok secara Virtual Bahas Penanganan Corona Covid-19Jokowi Ikuti KTT Gerakan Non-Blok secara Virtual Bahas Penanganan Corona Covid-19Jokowi mengikuti Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Gerakan Non-Blok khusus membahas penanganan Corona Covid-19 dari Istana Kepresidenan Bogor, Senin (4/5/2020) malam.
Baca lebih lajut »

Jokowi Ajak Negara Anggota GNB Bekerja Sama Perangi Covid-19Jokowi Ajak Negara Anggota GNB Bekerja Sama Perangi Covid-19Jokowi mengajak seluruh kepala negara dan kepala pemerintahan negara Gerakan (GNB) untuk bersatu melawan pandemi yang melanda dunia saat ini.
Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi sampaikan tiga prioritas bagi GNB atasi COVID-19Presiden Jokowi sampaikan tiga prioritas bagi GNB atasi COVID-19Presiden Joko Widodo menyampaikan tiga hal yang dapat diprioritaskan oleh Gerakan Non-Blok (GNB) untuk menangani pandemi global COVID-19. Apa saja?
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 13:01:24