Presiden Joko Widodo (Jokowi) merestui aturan penambangan bahan baku nuklir di Indonesia. Apakah ini embrio Indonesia bisa punya PLTN?
Ilustrasi pembangkit listrik tenaga nuklir/Foto: Infografis detikcom/M Fakhry Arrizaldi Indonesia. Penambangan bahan baku nuklir diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 52 tahun 2022 tentang Keselamatan dan Keamanan Pertambangan Bahan Galian Nuklir.
"Infrastruktur dasarnya kan sudah siap, kita sudah punya BATAN. Kajiannya sudah lengkap, sebetulnya tinggal political will saja. Jadi kalau pak Presiden sudah memutuskan demikian, harusnya sih lebih cepat," katanya kepada detikcom, Sabtu .Ia mengatakan, pemerintah tinggal memikirkan permasalahan umum yang menjadi kendala. Misalnya penentuan tempat sebagai lokasi PLTN yang aman.
Sebelumnya, pembangkit nuklir merupakan salah satu aspek yang termuat dalam Rancangan Undang-undang Energi Baru dan Energi Terbarukan . RUU ini sendiri sedang dalam pembahasan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jokowi Restui Bahan Baku Nuklir Ditambang, Ini Untung Buat RIPresiden RI Jokowi merestui penambangan bahan galian nuklir di Indonesia
Baca lebih lajut »
Buntuti Kasus Paniai, Mahfud: Intruksi Presiden Jokowi untuk Usut TuntasMahfud MD menyebutkan bahwa Presiden Jokowi bersikeras untuk menuntaskan kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) di Paniai, Papua hingga tuntas.
Baca lebih lajut »
Rumah untuk Jokowi di Colomadu Usai 2024, Begini Aturan Pemberian Rumah bagi Mantan Presiden dan WapresPresiden Jokowi akan dapat rumah dari negara usai masa jabatannya di 2024, lokasinya di Colomadu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Berapa luasnya?
Baca lebih lajut »
Rumah untuk Jokowi Direncanakan sejak 2017, Istana: Tapi Presiden Menolak Saat Itu'Pembangunannya dapat dilaksanakan dua tahun sebelum masa jabatan berakhir, yakni tahun 2018, namun Pak Jokowi (saat itu) menolak,' kata Bey.
Baca lebih lajut »
Tiba di Tanah Air, Presiden Jokowi Akan Beraktivitas seperti BiasaLawatan sehari ke Belgia rampung. Presiden Joko Widodo langsung kembali ke Tanah Air dan akan bekerja seperti biasa. Sementara besok Presiden bekerja di Istana Bogor, Jawa Barat. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »