Dalam sambutannya, Jokowi mengajak seluruh pengurus dan kader PAN untuk memperkuat semangat reformasi dalam menghadapi krisis Covid-19.
Jakarta, Beritasatu.com -
Dalam sambutannya, Jokowi mengajak seluruh pengurus dan kader PAN untuk memperkuat semangat reformasi dalam menghadapi krisis kesehatan dan ekonomi akibat pandemi Covid-19. Dalam situasi saat ini, lanjut Jokowi, bangsa Indonesia memerlukan langkah-langkah perubahan yang luar biasa. Meninggalkan cara lama, segera melakukan transformasi, dan melahirkan lompatan-lompatan kemajuan., langkah-langkah perubahan fundamental, memanfaatkan momentum krisis ini untuk melakukan lompatan-lompatan kemajuan," ujar Presiden.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Beri Sambutan di HUT ke-22 PAN, Jokowi Bicara Soal ReformasiPresiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan sambutan secara virtual di acara puncah HUT ke-22 Partai Amanat Nasional (PAN)....
Baca lebih lajut »
Berpidato di HUT PAN, Bu Mega Sampaikan HarapanKetua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri menyampaikan pidato secara daring pada peringatan HUT ke-22 PAN. PAN
Baca lebih lajut »
Megawati Buka Perayaan HUT ke-22 PAN |Republika OnlineMegawati yakin partai berlambang matahari itu dapat terus memegang semangat reformasi
Baca lebih lajut »
Jokowi Hadir Secara Virtual di Peringatan Ulang Tahun ke-22 PAN'Sekali lagi selamat hari jadi ke-22 PAN. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan rahmat, berkah, kesuksesan, dan rido kepada kita semua.'
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Bicara Soal Menteri, Rizal Ramli: Bisa Juga Disuruh Pak JokowiRizal Ramli menanggapi pernyataan Sri Mulyani soal menteri-menteri di Kabinet Indonesia Maju yang baru memiliki pengalaman di kursi pemerintahan.
Baca lebih lajut »
Menteri Ekonomi Jokowi Kumpul di Bali, Bahas Pemulihan EkonomiTim ekonomi Kabinet Indonesia Maju berkumpul di Nusa Dua, Bali menggelar rapat koordinasi membahas anggaran program pemulihan...
Baca lebih lajut »