Megawati yakin partai berlambang matahari itu dapat terus memegang semangat reformasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden ke-5 Republik Indonesia Megawati Soekarnoputri membuka secara virtual HUT ke-22 Partai Amanat Nasional . Dalam pidatonya, ia yakin partai berlambang matahari itu dapat terus memegang semangat reformasi. Baca Juga “Saya yakin Partai Amanat Nasional terus memegang semangat reformasi, menjaga persatuan, mewujudkan cita-cita Indonesia adil dan makmur,” ujar Megawati, Ahad .
“Semua elemen bangsa seharusnya bersatu, bergotong royong, meringankan beban-beban saudara kita semua yang terkena dampak Covid-19. Indonesia adalah bangsa yang besar, bangsa yang tangguh, dan mampu mengatasi berbagai ujian sejarah,” ujar Megawati. “Selamat ulang tahun ke-22, semoga Partai Amanat Nasional semakin mampu membawa terang peradaban bagi kemajuan Indonesia raya yang tercinta. Teruslah tulus berbakti untuk negeri, seperti matahari yang selalu menyinari bumi,” tutup Ketua Umum PDIP itu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Daftar Bank Umum yang Buka Penukaran Uang Baru Rp 75 Ribu Edisi Khusus HUT ke-75 RI - Tribunnews.comBI telah menunjuk 5 bank umum yakni Bank Mandiri, BNI, BRI, BCA dan CIMB Niaga untuk membuka penukaran uang baru Rp 75.000 edisi khusus HUT ke-75
Baca lebih lajut »
10 Tempat Wisata Bandung yang Sudah Buka LagiSelama libur panjang, jangan lupa berkunjung ke 10 tempat wisata ini saat berada di Bandung.
Baca lebih lajut »
Buka Sekolah Partai, Bu Mega Mengaku Terbebani Prestasi Risma & AnasMegawati Soekarnoputri menganggap prestasi yang ditorehkan Risma di Surabaya dan Azwar Anas di Banyuwangi menjadi beban tersendiri bagi PDI Perjuangan. sekolahpartai
Baca lebih lajut »
Biznet Buka Kantor Pusat di Bali |Republika OnlineSelain destinasi wisata dunia, Bali juga menjadi destinasi remote working
Baca lebih lajut »
Desa Penglipuran Bali Buka Mulai September, Ada Tempat Isolasi untuk Pengunjung - Tribun TravelDesa Penglipuran Bali berencana kembali buka pada awal September mendatang dengan sejumlah aturan baru.
Baca lebih lajut »
Baru Saja Lengser, Abidal Buka Rahasia Situasi di Barca Memang RumitEric Abidal menulis surat perpisahannya setelah mengundurkan diri dari jabatan Direktur Olahraga Barcelona.
Baca lebih lajut »