Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melaporkan ada tiga pabrik di Kawasan Industri MM2000 Cikarang, Kabupaten Bekasi yang terpapar COVID-19. Seperti apa jejaknya? Bekasi VirusCorona
Tiga pabrik itu yakni pabrik LG, pabrik otomotif Suzuki dan satu pabrik lagi yang akan diumumkan lagi kemudian.
Dari hasil pengetesan, ujarnya, ditemukan satu klaster sebanyak 242 orang yang bekerja di pabrik tersebut positif COVID-19. Mayoritas mereka berdomisili di Kabupaten Bekasi, Kota Jakarta dan Kabupaten Karawang."Nah sudah dilakukan isolasi mandiri, salah satunya di President University, jadi kita punya zona isolasi mandiri, tidak di rumah, tidak di rumah sakit," katanya.Selain pabrik LG, Kang Emil juga mengungkap ditemukan 71 kasus terkonfimasi COVID-19 di pabrik Suzuki.
Harusnya industri ini yang paling disiplin karena mereka tempatnya khusus terjaga dan punya kekuasaan, kekuatan memaksa karyawannya untuk disiplin," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kronologi Klaster Covid-19 di LG Electronics Cikarang dan Renca Buka Kembali PerusahaanPengoperasian kembali kantor LG Electronics masih harus melalui evaluasi Gugus Tugas Penanganan dan Percepatan Kabupaten Bekasi.
Baca lebih lajut »
Kronologi Klaster Covid-19 di LG Electronics Cikarang dan Rencana Buka Kembali PerusahaanPengoperasian kembali kantor LG Electronics masih harus melalui evaluasi Gugus Tugas Penanganan dan Percepatan Kabupaten Bekasi.
Baca lebih lajut »
Bekerja Sama dengan Pemkot Bekasi, Sejumah Rumah Sakit Tak Pungut Biaya pada Pasien COVID-19Pemerintah Kota Bekasi menggratiskan atau menanggung semua biaya pengobatan warganya yang dirawat karena infeksi COVID-19.
Baca lebih lajut »
Pegawai BPN Kota Bekasi Negatif Covid-19, Pelayanan Tetap DibukaBPN Kota Bekasi menegaskan bahwa layanan di kantor tersebut tetap dibuka karena hasil tes usap membuktikan bahwa dua pegawai mereka negatif Covid-19.
Baca lebih lajut »
Pemkot Bekasi gratiskan biaya pengobatan COVID-19Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat menggratiskan semua biaya pengobatan warganya yang menjalani perawatan COVID-19 melalui surat edaran tentang penggantian ...
Baca lebih lajut »