Jamaah haji gelombang II mendarat di Jeddah.
Kepala PPIH Daker Makkah, Subhan Cholid, menginstruksikan seluruh petugas haji khususnya di sektor 1-11 untuk mempersiapkan diri selama 24 jam.
Menurut Subhan, jika kedatangan jamaah haji Indonesia dari Madinah dibatasi oleh waktu. Misalnya , pemberangkatan dari Madinah itu pertama setelah Shubuh mulai pukul 06.00 WAS dan terakhir keberangkatan pukul 21.00 WAS. Maka, keberangkatan mereka di Makkah itu mulai pukul 12.00 siang dan pukul 02.00 dini hari. slot time
“Oleh karena itu, kami pada hari ini akan melakukan koordinasi dengan seluruh sektor untuk kesiapan tersebut,” kata Subhan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gelombang Kedua Jamaah Haji Mulai Diberangkatkan 20 Juli | ihram.co.idCalon jamaah haji diimbau sudah memakai ihram sejak dari embarkasi
Baca lebih lajut »
Kantor Haji Daker Madinah Terima Puluhan Kursi Roda | ihram.co.idTiap kloter jamaah haji acap kali diisi jamaah yang mesti dibantu dengan kursi roda
Baca lebih lajut »
Komisi Informasi Pusat Dorong Keterbukaan Informasi HajiKomisi Informasi (KI) Pusat mendorong penyelenggara haji meningkatkan pelayanan informasi haji 2019 sehingga para jamaah...
Baca lebih lajut »
20 Juli Akhir Pergerakaan Jamaah Gelombang I ke Makkah | ihram.co.idSebanyak 68.947 jamaah haji sudah berada di Madinah.
Baca lebih lajut »