iPhone SE 2022 Dirilis, Ini Smartphone Android Pesaingnya

Indonesia Berita Berita

iPhone SE 2022 Dirilis, Ini Smartphone Android Pesaingnya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 74%

Apple kembali menghadirkan ponsel terbarunya tadi malam. Di global, perusahaan mengumumkan iPhone SE 2022 dijual mulai dari Rp 6,1 juta.

Foto: CEO Apple Tim Cook memamerkan iPhone SE baru yang menampilkan 5G dan chip A15 Bionic selama acara khusus di Apple Park di Cupertino, California, AS, Selasa . - Apple kembali menghadirkan ponsel terbarunya tadi malam. Di global, perusahaan mengumumkan iPhone SE 2022 dijual mulai dari Rp 6,1 juta, yang nampaknya bersiap untuk bersaing dengan HP Android di segmen harga serupa.

Berikut rangkuman ponsel Android dengan kisaran harga tersebut yang mungkin jadi penantang iPhone SE 2022:Samsung meluncurkan ponsel ini pada September tahun lalu dengan harga Rp 6.499.000. Ponsel ini memiliki layar berukuran 6,5 inci dengan Infinity O Display. Di bagian belakang ponsel terdapat tiga lensa kamera yakni 108MP + 8MP + 5MP . Xiaomi 11T memiliki baterai 5.000mAh dengan pengisian daya 67W. Ponsel ini dijual dengan harga Rp 6 jutaan saat diluncurkan di Indonesia, dan juga ada versi Pro yang yang dijual mulai dari Rp 7 jutaan.Oppo Reno 7 Series 5G resmi diluncurkan di Indonesia awal bulan ini. Oppo Reno 7 Z 5G dibanderol Rp 6 jutaan dan Oppo Reno 7 5G dijual dengan harga Rp 7,5 jutaan.

Ponsel ini hadir dengan ukuran layar 6,62 inci dan refresh rate 120 Hz. Dengan baterai 4.300 mAh, didukung pengisian superdart 65W.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

cnbcindonesia /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Iphone SE 2022 Resmi Diluncurkan, Ini Harga dan SpesifikasinyaIphone SE 2022 Resmi Diluncurkan, Ini Harga dan SpesifikasinyaIphone SE 2022 Resmi Diluncurkan, Ini Harga dan Spesifikasinya TempoTekno
Baca lebih lajut »

Pendaftaran OPOP 2022 Dimulai, Tahun Ini Targetkan Diikuti 270 Pesantren |Republika OnlinePendaftaran OPOP 2022 Dimulai, Tahun Ini Targetkan Diikuti 270 Pesantren |Republika OnlineMelalui program OPOP, pesantren di Jabar didorong untuk memiliki kemandirian ekonomi.
Baca lebih lajut »

Jadwal Lokasi Vaksinasi Keliling di Jakarta Hari Ini, 9 Maret 2022 | Jakarta Bisnis.comJadwal Lokasi Vaksinasi Keliling di Jakarta Hari Ini, 9 Maret 2022 | Jakarta Bisnis.comProgram vaksinasi keliling kembali digelar untuk melayani warga DKI Jakarta di sejumlah titik lokasi pada hari ini, Rabu (9/3/2022).
Baca lebih lajut »

Jadwal Bulu Tangkis German Open 2022, Jonatan Christie Main Hari IniJadwal Bulu Tangkis German Open 2022, Jonatan Christie Main Hari IniTiga wakil Indonesia akan bermain pada Rabu sore ini di German Open 2022. Salah satunya ialah Jonatan Christie.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 05:57:25