Ini Lho Jam Tepat Cari Diskon Mudik Lebaran 2023

Indonesia Berita Berita

Ini Lho Jam Tepat Cari Diskon Mudik Lebaran 2023
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 92%

Terdapat promo flysale spesial bagi peminat tiket pesawat terbang yang bisa mendapatkan diskon hingga 40%

JELANG Lebaran 2023, sudah pasti masyarakat disibukkan dengan mencari tiket untuk mudik ke kampung halaman. Platform manajemen tiket dan perjalanan daring tiket.com pun meluncurkan promo diskon berbagai akomodasi perjalanan, penginapan hingga destinasi wisata.

Catat ya, promo tersebut berlangsung pada 3-24 April, terdiri dari berbagai moda transportasi mulai dari pesawat, kereta, bus dan travel. Dalam program Tiket Hari Raya dengan tema Tiket Hadirkan Rasa, platform tiket.com memberikan berbagai skema diskon perjalanan. Co-founder & CMO tiket.com Gaery Undarsa mengatajan lonjakan perjalanan sudah terlihat meningkat signifikan pada tahun ini bila dibandingkan tahun sebelumnya.

“Pada edisi THR tahun ini, kami ada fitur terbaru, yakni bus dan travel. Ini adalah opsi tambahan yang memudahkan aktivitas mudik selama Ramadan. Fitur ini baru kami hadirkan pada Maret, sekarang pas waktunya dengan momen mudik lebaran,” kata Gaery dalam konferensi pers yang berlangsung di kantor tiket.com, Wisma Barito Pacific II, Jakarta Barat, Senin .Merespons permintaan paling tinggi, yakni tiket pesawat, tiket.

“Biasanya kami hadirkan periode promo ini dua minggu menjelang Ramadan. Tapi tahun ini kami coba perpanjang, 22 hari masa promo, dari 3-24 April,” ungkap SVP of Brand Marketing tiket.com, Maria Risa Puspitasari.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bukan Tak Percaya Medis, Ini Lho Alasan Pasien Berobat ke Ida DayakBukan Tak Percaya Medis, Ini Lho Alasan Pasien Berobat ke Ida DayakPengobatan alternatif Ida Dayak banjir peminat. Bukan lantaran nggak percaya medis, kadang-kadang mau juga ke RS tapi ya gimana ya kalau terkendala biaya.
Baca lebih lajut »

Perusahaan Telat Bayar THR, Siap-siap Kena Sanksi Ini Lho...Perusahaan Telat Bayar THR, Siap-siap Kena Sanksi Ini Lho...Bagaimana kalau perusahaan telat membayar THR kepada pekerja/buruh?
Baca lebih lajut »

Guru Besar Unair: Olahraga Saat Puasa di Jam Ini, Tubuh Jadi BugarGuru Besar Unair: Olahraga Saat Puasa di Jam Ini, Tubuh Jadi BugarGuru Besar Universitas Airlangga (Unair) menjelaskan olahraga saat puasa tapi dilakukan di jam ini, tubuh menjadi bugar.
Baca lebih lajut »

Jam Perdagangan Bursa Balik Normal Hari Ini, Nilai Transaksi Naik?Jam Perdagangan Bursa Balik Normal Hari Ini, Nilai Transaksi Naik?Normalisasi jam perdagangan diyakini akan meningkatkan volume perdagangan saham harian di bursa.
Baca lebih lajut »

Cek 26 Lokasi dan Jam Operasi Ganjil Genap Hari Ini Selasa 4 April untuk Pelat GenapCek 26 Lokasi dan Jam Operasi Ganjil Genap Hari Ini Selasa 4 April untuk Pelat GenapJam operasi ganjil genap di Jakarta dimulai pukul 06.00-10.00 WIB dan 16.00-21.00 WIB. Berlaku setiap Senin-Jumat, sementara Sabtu, Minggu, dan libur nasional, ganjil genap ditiadakan.
Baca lebih lajut »

AG Pacar Mario Dandy 12 Jam Jalani Sidang Mendengar Saksi, Hari Ini Sidang TuntutanAG Pacar Mario Dandy 12 Jam Jalani Sidang Mendengar Saksi, Hari Ini Sidang TuntutanKekasih Mario Dandy, AG (15) telah merampungkan seluruh agenda persidangan yang digelar di PN Jakarta Selatan pada Selasa (5/4/2023). Adapun agendanya, AG mendengar saksi yang dihadirkan di ruang sidang.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 14:33:13