Ini Langkah Bea Cukai Amamapare Wujudkan Ekspor Langsung dari Mimika

Indonesia Berita Berita

Ini Langkah Bea Cukai Amamapare Wujudkan Ekspor Langsung dari Mimika
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Bea Cukai Amamapare berkomitmen untuk mengupayakan terwujudnya ekspor langsung dari Mimika. BeaCukai

jpnn.com, MIMIKA - Bea Cukai Amamapare berkomitmen untuk mengupayakan terwujudnya ekspor langsung dari Mimika. Sebagai langkah realisasi komitmen tersebut, Kepala Kantor Bea Cukai Amamapare, I Made Aryana menjalin kerja sama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Mimika. “Bea Cukai Amamapare bersama dengan Disperindag berkomitmen untuk mengupayakan terwujudnya ekspor langsung dari Mimika di tahun ini," kata Made, Selasa .

"Juga eksportir yang ada belum menggunakan atau menyertakan surat keterangan asal dari Disperindag, padahal ini berkaitan dengan preferensi tarif yang telah disepakati dengan negara lain sehingga barang komoditas kita dapat lebih bersaing dengan barang-barang lokal di sana,” jelas Made. Ia juga mengungkapkan bahwa dalam pertemuan tersebut kedua pihak merencanakan untuk dapat saling bertukar informasi dan akan membangun klinik asistensi di Disperindag yang berkaitan dengan ekspor.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jpnncom /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bea Cukai dan BNN Bongkar Penyelundupan 16,7 Kilogram Sabu-sabu di AcehBea Cukai dan BNN Bongkar Penyelundupan 16,7 Kilogram Sabu-sabu di AcehSinergi Bea Cukai dan BNN membongkar upaya penyelundupan 16,7 Kilogram Sabu di Aceh. BeaCukai
Baca lebih lajut »

Jaksa Beberkan Kronologi Putra Siregar Beli Handphone Ilegal hingga Disita Bea CukaiJaksa Beberkan Kronologi Putra Siregar Beli Handphone Ilegal hingga Disita Bea CukaiKronologi ini dibacakan jaksa dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, hari ini.
Baca lebih lajut »

Bea Cukai Bitung Kawal Repatriasi Satwa Langka Asal Indonesia dari FilipinaBea Cukai Bitung Kawal Repatriasi Satwa Langka Asal Indonesia dari FilipinaBea Cukai Bitung turut mengawal repatriasi satwa langka asal Indonesia dari Filipina. BeaCukai
Baca lebih lajut »

Bea Cukai Kawal Repatriasi Satwa Langka Dari Filipina | Republika OnlineBea Cukai Kawal Repatriasi Satwa Langka Dari Filipina | Republika OnlineSatwa langka ini berasal dari Indonesia yang diselundupkan ke Filipina
Baca lebih lajut »

Bea Cukai dan BNN Bongkar Upaya Penyelundupan 16,7 Kg Sabu | Republika OnlineBea Cukai dan BNN Bongkar Upaya Penyelundupan 16,7 Kg Sabu | Republika Onlinepetugas gabungan berhasil mengamankan lima orang pelaku beserta barang bukti sabu
Baca lebih lajut »

Bea Cukai Kediri Urun Rembuk di Gelaran UMKM Virtual Expo | Republika OnlineBea Cukai Kediri Urun Rembuk di Gelaran UMKM Virtual Expo | Republika OnlineSesama pelaku UMKM jangan menjadi saingan, tetapi jadi kelompok kuat ke pasar global
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-31 23:25:04