Indonesia Perkuat Kerja sama Pengadaan Vaksin Global |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Indonesia Perkuat Kerja sama Pengadaan Vaksin Global |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Menteri Erick Thohir melakukan pertemian dengan sejumlah produsen vaksin di China.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional Erick Thohir bersama Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengadakan pertemuan bilateral dengan State Councilor dan Menteri Luar Negeri China Wang Yi di Sanya, Hainan, China serta dengan sejumlah perusahaan farmasi di China, Kamis . Penguatan kerja sama di bidang vaksin menjadi agenda utamanya.

Sebagai bagian dari peringatan hubungan diplomatik Indonesia-China ke-70 tahun, kedua negara berkomitmen meningkatkan kerja sama di bidang vaksin. Pembicaraan ini sudah dilakukan sejak sebulan yang lalu. Erick menjelaskan penyaluran bahan baku vaksin dari Sinovac akan dimulai pada November mendatang. Erick menegaskan bahwa kerja sama ini tak sekadar transaksi dari sisi ekonomi, melainkan pula transfer teknologi maupun pengetahuan seperti yang sudah ditandatangani antara Sinovac dengan Bio Farma.

Selain pertemuan dengan Sinovac, Indonesia juga tengah menjajaki kerja sama dengan perusahaan farmasi China lainnya, yaitu CanSino Biologics dan Sinopharm.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Temui Pemerintah China, Erick Thohir Bahas Vaksin Covid-19 |Republika OnlineTemui Pemerintah China, Erick Thohir Bahas Vaksin Covid-19 |Republika OnlineProdusen vaksin Indonesia bekerja sama dengan perusahaan farmasi asal China.
Baca lebih lajut »

Menpora: Kerja Sama Jadi Kunci Kesuksesan Haornas 2020 |Republika OnlineMenpora: Kerja Sama Jadi Kunci Kesuksesan Haornas 2020 |Republika OnlineHaornas 2020 mengangkat tema: sport science, sport tourism, dan sport industry.
Baca lebih lajut »

Klasterisasi Perguruan Tinggi, Kampus Diminta Kerja Sama |Republika OnlineKlasterisasi Perguruan Tinggi, Kampus Diminta Kerja Sama |Republika OnlineUniversitas di klaster pertama dapat berbagi informasi, pengalaman, dan strategi.
Baca lebih lajut »

Menteri Se-ASEAN Rapat Pemulihan Covid-19 Secara Virtual |Republika OnlineMenteri Se-ASEAN Rapat Pemulihan Covid-19 Secara Virtual |Republika OnlineMenteri Desa menyebut Indonesia ambil langkah perkuat ekonomi dalam pemulihan Covid
Baca lebih lajut »

Mahaka Radio Perkuat Konten Digital |Republika OnlineMahaka Radio Perkuat Konten Digital |Republika OnlineMARI terus mengembangkan berbagai konten audio dan platform digital yang dimilikinya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-02 06:50:08