Ikatan Guru Indonesia Gelar Survei soal Kemendikbud, Ini Hasilnya

Indonesia Berita Berita

Ikatan Guru Indonesia Gelar Survei soal Kemendikbud, Ini Hasilnya
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 83%

Ikatan Guru Indonesia (IGI) mengadakan survei kepada para guru di Indonesia untuk menilai kinerja Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) di bawah kepemimpinan Nadiem Makarim.

Liputan6.com, Jakarta - Survei yang melibatkan 380 guru di 34 provinsi itu menilai Kemendikbud selama 1 semester.

Sementara Nadiem sendiri berbeda dengan menteri sebelumnya, ia dianggap sulit dikontak langsung termasuk oleh organisasi-organisasi guru. Meskipun demikian, kata Ramli berita baiknya bahwa sudah ada 18,2 persen responden memberikan nilai B atau sudah baik dan 5,4 persen memberikan nilai A atau sangat baik.

"Sebanyak 53,3 persen responden dari kalangan guru ini menganggap kemampuan Kemendikbud berpikir kritis atas segala masalah masih biasa-biasa saja, tak ada yang istimewa, Merdeka Belajar belum tampak akan seperti apa wujudnya," papar diaSementara 50,9 responden juga menganggap kemampuan Kemendikbud biasa-biasa saja dalam memberikan solusi atas masalah pendidikan dan masalah Covid-19 dalam dunia pendidikan dan cenderung lebih banyak berlepas tangan.

"Bahkan 3,9 persen responden menganggap critical thinking Kemendikbud buruk dan 7,1 persen menganggap problem solving kemudian masih buruk," ungkap Ramli.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Perangi Covid-19, Pengurus Ikatan Pelajar Al Wasliyah Ajak Masyarakat Sumut Patuhi PemerintahPerangi Covid-19, Pengurus Ikatan Pelajar Al Wasliyah Ajak Masyarakat Sumut Patuhi PemerintahMasyarakat harus berada di rumah,jaga jarak, rajin cuci tangan dengan sabun, tidak melakukan kerumunan dan harus menggunakan masker.
Baca lebih lajut »

Ikatan Batin, Ayah dan Anak Ini Tertangkap Bersama di Rumah DianIkatan Batin, Ayah dan Anak Ini Tertangkap Bersama di Rumah DianPolisi menangkap ayah dan anak yang beraksi saat sahur di rumah warga bernama Dian. mencuriayam
Baca lebih lajut »

IGI Minta Tahun Ajaran Baru dDitunda Hingga 2021IGI Minta Tahun Ajaran Baru dDitunda Hingga 2021Ketua Umum Ikatan Guru Indonesia (IGI) Muhammad Ramli Rahim meminta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menunda tahun ajaran baru hingga Januari 2021. IGI
Baca lebih lajut »

Nadiem Pastikan Tunjangan Guru tak DIpotong |Republika OnlineNadiem Pastikan Tunjangan Guru tak DIpotong |Republika OnlineTunjangan guru tidak terdampak pergeseran anggaran Kemendikbud.
Baca lebih lajut »

Dokter di Surabaya Meninggal Dunia karena Covid-19, Istrinya juga Terinfeksi dan Tengah Kritis - Tribunnews.comDokter di Surabaya Meninggal Dunia karena Covid-19, Istrinya juga Terinfeksi dan Tengah Kritis - Tribunnews.comPengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (IDI) mengabarkan meninggalnya dr Boedhi Harsono, anggota IDI Cabang Surabaya.
Baca lebih lajut »

Dua Warga Indonesia Ini Punya Belasan Gelar Sarjana, Mengapa Mereka Suka Belajar?Dua Warga Indonesia Ini Punya Belasan Gelar Sarjana, Mengapa Mereka Suka Belajar?Memiliki gelar akademis mungkin bukan hal yang istimewa lagi untuk masyarakat Indonesia pada umumnya GelarSarjana
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 14:08:09