IDI Ungkap Dua Penyebab Dokter Tertular Covid-19 |Republika Online

Indonesia Berita Berita

IDI Ungkap Dua Penyebab Dokter Tertular Covid-19 |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

IDI mencatat ada dua penyebab yang membuat dokter tertular Covid-19.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dokter Indonesia Daeng M Faqih menjelaskan, ada dua penyebab yang membuat dokter tertular Covid-19. Hal pertama yang menjadi penyebab ialah keterbatasan alat pelindung diri , khususnya pada masa awal virus corona menyebar di Indonesia.

Akibat memakai APD modifikasi dari plastik atau bahan lain, menurut Faqih, banyak dokter dan tenaga medis yang tertular Covid-19. Sebab, APD yang mereka kenakan tak sesuai standar, tidak 100 persen mencegah masuknya virus ke dalam tubuh. Penyebab kedua, menurut Faqih, banyak dokter tertular dari pasien di tempat praktik pribadinya atau rumah sakit bukan rujukan. Merekalah bukan dokter yang mengabdi di rumah sakit rujukan virus Covid-19.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

IDI Sebut Angka Kematian Terkait Corona Covid-19 hingga Seribu LebihIDI Sebut Angka Kematian Terkait Corona Covid-19 hingga Seribu LebihIDI menjelaskan data tersebut didapat dengan melaporkan bukan hanya angka meninggal akibat positif, tetapi yang masuk dalam kriteria PDP, ODP.
Baca lebih lajut »

IDI Sebut Dokter yang Positif Covid-19 Umumnya Tak Bekerja di RS Rujukan PemerintahIDI Sebut Dokter yang Positif Covid-19 Umumnya Tak Bekerja di RS Rujukan PemerintahPara dokter itu dapat tertular karena tanpa sadar tengah mengobati pasien yang telah tertular virus corona.
Baca lebih lajut »

Lawan Covid: Lingkungan Siaga Covid-19 dan Jersey CR-7 |Republika OnlineLawan Covid: Lingkungan Siaga Covid-19 dan Jersey CR-7 |Republika Online
Baca lebih lajut »

19 Eks Peserta Ijtima Ulama Gowa Asal Kaltara Positif Covid-1919 Eks Peserta Ijtima Ulama Gowa Asal Kaltara Positif Covid-19Jubir Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kaltara Agust Suwandy melaporkan terdapat 19 mantan peserta Ijtima Ulama Gowa, Sulsel positif corona.
Baca lebih lajut »

Jubir Penanganan Covid-19 Ungkap Ada 169.446 ODP dan 11.873 PDPJubir Penanganan Covid-19 Ungkap Ada 169.446 ODP dan 11.873 PDPTercatat sebanyak 169.446 orang dalam pemantauan (ODP). Selain itu, terdapat sebanyak 11.873 pasien dalam pengawasan (PDP)...
Baca lebih lajut »

Edhy Prabowo Ungkap Potensi Ekspor Perikanan di Tengah COVID-19Edhy Prabowo Ungkap Potensi Ekspor Perikanan di Tengah COVID-19Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo optimis Indonesia tetap dapat mengekspor produk perikanan sebab kebutuhan akan protein ikan tetap diburu konsumen.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 06:46:27