Komentar dari pejabat Uni Emirat Arab (UEA) mengirimkan sinyal yang bertentangan, menambah volatilitas harga minyak dunia.
Liputan6.com, Jakarta Harga minyak mentah dunia susut sekitar 2 persen setelah sesi yang bergejolak. Hari sebelumnya, harga minyak dunia mengalami penurunan harian terbesar dalam dua tahun, karena Rusia berjanji untuk memenuhi kewajiban kontrak dan beberapa pedagang mengatakan kekhawatiran gangguan pasokan sudah berlebihan.
Sementara harga minyak dunia berjangka Brent turun USD 1,81, atau 1,6 persen, menjadi USD 109,33 per barel setelah naik 6,5 persen di awal sesi. "Saya pikir beberapa 'kecemasan perang' akan keluar dari pasar minyak," kata John Kilduff, Mitra di Again Capital di New York. Rusia, sebagai pengekspor minyak mentah terbesar kedua di dunia sedang dijauhi karena invasinya ke Ukraina, dan banyak yang tidak yakin dari mana pasokan pengganti akan datang.2 dari 2 halamanKata Produsen LainPada hari Rabu, Brent merosot 13 persen setelah duta besar UEA untuk Washington mengatakan produsen OPEC No. 3 akan mendorong Organisasi Negara Pengekspor Minyak untuk mempertimbangkan produksi yang lebih tinggi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
IHSG Dibuka Menguat di Tengah Kenaikan Harga Minyak Mentah DuniaIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berbalik menguat 0,47% ke 6.846,5 pada awal perdagangan hari ini, Rabu (9/3/2022).
Baca lebih lajut »
Lonjakan Harga Minyak Dunia Mulai Bikin 'Dompet' Pertamina TertekanPT Pertamina Patra Niaga yang merupakan bagian hilir dari penjualan BBM mengakui bahwa kenaikan harga minyak yang tengah terjadi cukup membebani perusahaan.
Baca lebih lajut »
Harga Minyak Dunia Meroket, APBN Bakal Jebol?Keputusan Amerika Serikat (AS) untuk melarang impor minyak dan gas dari Rusia membuat harga minyak dunia melambung tinggi. Lalu apa dampaknya buat Indonesia?
Baca lebih lajut »
Harga Minyak Dunia Melonjak, Produk & Jasa Ini Diprediksi Makin MahalAS yang melarang impor migas dari Rusia berdampak pada kenaikan harga minyak dunia. Kondisi ini diprediksi bakal berdampak pada perekonomian Indonesia.
Baca lebih lajut »
'Dompet' Pertamina Mulai Tertekan Gegara Harga Minyak Dunia MeroketHarga minyak dunia makin menggila setelah Amerika Serikat (AS) resmi melarang impor migas dari Rusia. Kondisi ini membuat Pertamina mulai merasakan dampaknya.
Baca lebih lajut »
Harga Pertalite Nggak Naik Meski Minyak Dunia Menggila, Pertamax Gimana?Pemerintah dan PT Pertamina (Persero) memastikan tidak menaikkan harga Pertalite. Meski, harga minyak mentah terus melonjak imbas perang Rusia-Ukraina.
Baca lebih lajut »