Pemerintah Provinsi Bangka Belitung (Babel) akhirnya mengikuti keputusan pemerintah pusat, yaitu melarang umat Islam salat Idul Fitri di lapangan atau masjid.
Pemerintah Provinsi Bangka Belitung akhirnya mengikuti keputusan pemerintah pusat, yaitu melarang salat Idul Fitri di lapangan atau masjid. Masyarakat diimbau untuk melaksanakan salat di rumah masing-masing.
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Babel, Andi Budi Prayitno mengatakan walau Babel saat ini mendekati zona hijau, tapi hal ini jangan sampai menjadikan masyarakat lengah, dengan membuat kerumunan dan perkumpulan, apalagi mendatangi sejumlah tempat keramaian. Namun, imbuh Andi, bila seandainya masyarakat tetap memaksakan untuk melaksanakan salat Idul Fitri, pihaknya meminta dan mengharapkan agar salat diselenggarakan di luar ruangan, bukan di dalam masjid. "Bisa di halaman, lapangan, atau di jalan raya," ujarnya.
Hal sederhana, lanjut Andi, adalah panitia atau pengurus harus menyiapkan tempat cuci tangan dengan sabun dan air yang mengalir. Jemaah wajib menggunakan masker, tidak membawa anak kecil, lalu orang tua atau yang sedang sakit tetap berada di rumah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Islam Makin Diterima, Idul Fitri Jadi Hari Libur Nasional di FilipinaSelain menetapkan Idul Fitri sebagai Hari Libur Nasional di Filipina, Presiden Rodrigo Duterte juga pernah mengaku dirinya Islam.
Baca lebih lajut »
Kabar Gembira, Pandemi Covid-19 di Babel Menurun, Shalat Idul Fitri Boleh Berjamaah di Masjid - Bangka PosGubernur menyatakan pelaksanakan salat Ied di Babel dapat dilaksanakan di masjid dengan suasana Covid-19 di Babel yang telah menurun dan terkendali.
Baca lebih lajut »
Soal Salat Ied, Pemprov Babel Tunggu Hasil Pemetaan Rapid TestSementara untuk takbir keliling, Pemerintah Provinsi Bangka Belitung melarang masyarakat untuk melaksanakanya.
Baca lebih lajut »
Gubernur dan Forkopimda Babel Serahkan 16 Surat Sehat |Republika OnlineMereka dinyatakan sehat dan diperbolehkan pulang, namun tetap menjaga kesehatan
Baca lebih lajut »
Gubernur Babel Dukung Pelaksanaan Sholat Ied di Rumah |Republika OnlineKeputusan Pemerintah Pusat melarang kegiatan Sholat Ied di masjid atau lapangan
Baca lebih lajut »
Sempat Beri Izin, Gubernur Babel Akhirnya Larang Warga Salat Id di LapanganGubernur Babel sempat memberi izin warganya salat Id di lapangan. Namun, saat ini dia melarang setelah melakukan rapat secara virutal dengan pemerintah pusat.
Baca lebih lajut »