Sebanyak 652 hektare sawah di Kabupaten Pati, Jawa Tengah (Jateng), mengalami puso atau gagal panen akibat terendam banjir pada bulan November dan Desember 2022.
, Jawa Tengah , mengalami puso atau rusak akibat terendam banjir yang terjadi pada akhir November hingga awal Desember 2022.
Berdasarkan data Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Pati, total ada 1.477hektare sawah di Kabupaten Pati yang terendam banjir. Dari jumlah sebanyak itu, sekitar 40 persen atau 652 hektare mengalami puso.Sawah-sawah yang mengalami puso itu tersebar di delapan kecamatan. Adapun perinciannya, 18 hektare berada di Kecamatan Pati, 16 hektare di Margorejo, dan 166 hektare di Jakenan.
“Secara keseluruhan [sawah puso] tanaman padi. Data ini kami peroleh dari petugas POPT [Pengendali Organisme Pengganggu Tanaman],” kata Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Holtikultura Dispertan Pati, Kun Saptono, dikutip dariMeski ratusan hektare lahan pertanian dinyatakan puso, Kun Saptono mengaku Pemerintah Kabupaten Pati tidak memiliki anggaran untuk memberikan bantuan kepada para petani.“Kabupaten tidak ada anggaran, kami tidak bisa menyediakan untuk bantuan.
Sebagai informasi, secara kumulatif selama 2022 atau hingga awal Desember 2022, lahan persawahan di Kabupaten Pati yang terkena mencapai 1.282 hektare. Jumlah itu dari total 5.681 hektare lahan yang terdampak banjir mulai Januari hingga awal Desember.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Banjir Belum Surut, Ratusan Rumah di Desa Ketitang Wetan Pati Masih TerendamBanjir yang merendam Desa Ketitang Wetan, Kecamatan Batangan, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, hingga Senin (19/12/2022) malam belum ada tanda tanda surut.
Baca lebih lajut »
Banjir, Ribuan Hektare Tanaman Padi di Pati Gagal PanenHingga Desember ini setidaknya ada 5.681 hektare lahan pertanian terdampak banjir. Sekitar 1.282 hektare di antara lahan itu mengalami gagal panen (puso).
Baca lebih lajut »
Ratusan Warga Masih Mengungsi Akibat Banjir di Sumedang |Republika OnlineDua orang yang merupakan ibu dan anak meninggal tertimbun material dan lumpur.
Baca lebih lajut »
Awas Lur, Lagi-lagi Jalur Pantura Pati-Rembang Banjir Pagi IniJalan Pantura Pati-Rembang di ruas Desa Ketitang Wetan, Kecamatan Batangan, Pati, kebanjiran lagi pagi ini. Panjang jalan yang kebanjiran mencapai 0,5 km. via detik_jatim
Baca lebih lajut »
Sungai Kaliombo Kembali Meluap, Jalan Pantura Pati–Rembang Terendam BanjirHujan deras yang mengguyur wilayah Pati selatan, Jawa Tengah, semalaman membuat Sungai Kaliombo di Desa Ketitang Wetan, Kecamatan Batangan, kembali meluap, Senin (19/12/2022).
Baca lebih lajut »
Ketinggian Banjir di Desa Ketitang Wetan Pati Terus BertambahSedikitnya 200 lebih rumah warga terendam banjir dengan ketinggian air bervariasi antara 30 sampai 50 sentimeter.
Baca lebih lajut »